Connect with us

News

Jawaban Prabowo Ketika Ditanya soal Pembelian Pesawat Bekas oleh Ganjar

F Mutia Tri Maharani

Published

on

Monitorday.com – Calon presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto menjelaskan latar belakang pembelian pesawat tempur bekas dalam masa kepemimpinannya di Kementerian Pertahanan.

Penjelasan tersebut menjawab pertanyaan calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo pada debat ketiga KPU RI di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (7/1).

Prabowo mengatakan, pembelian pesawat tempur bekas itu menitikberatkan kepada usia pakai, bukan dari status bekas atau tidaknya pesawat tempur tersebut.

“Alat perang itu usianya kurang lebih 25 sampai 30 tahun, pesawat terbang, kapal perang, dan sebagainya. Jadi, bukan soal bekas atau tidak bekas, tapi usia pakai, kemudaan,” jelas Prabowo.

Prabowo mencontohkan akuisisi pesawat Mirage 2000-5 dari Qatar. “Itu usia pakainya masih 25 tahun, Pak. Dan teknologi ini mengarah kepada yang lebih canggih. Kita menuju ke yang canggih, yang terbaru,” ujarnya.

Menurut Prabowo, jika negara membeli pesawat tempur yang baru, maka akan memakan waktu yang lebih lama ketimbang membeli pesawat bekas.

Padahal, menurut Ketua Umum Partai Gerindra ini, Indonesia membutuhkan kemampuan pencegahan (deterrent) terhadap serangan.

“Kalau kita beli baru, datangnya, Pak, baru tiga tahun; dan operasionalnya itu baru tujuh tahun. Nah, sementara tiga sampai tujuh tahun ini kita perlu deterrent, kita perlu kemampuan,” ujarnya.

“Itu maksudnya latar belakang. Saya kira itu yang bisa saya jelaskan, tapi waktu yang singkat tidak cukup,” tandas Prabowo.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



News4 hours ago

Siap-siap! Mendikdasmen Bakal Tempatkan Guru PPPK di Sekolah Swasta

Sportechment4 hours ago

Duduki Posisi 4 Klasemen Sementara, Brasil Optimis Lolos ke Piala Dunia 2026

Sportechment4 hours ago

Deretan Pemenang Piala Citra FFI 2024, “JESEDEF” Borong 6 Piala

Sportechment5 hours ago

Berkat Film Ini Nirina Zubir Sabet Piala Citra 2024 sebagai Pemeran Utama Wanita Terbaik

Sportechment13 hours ago

Ivar Jenner Sebut 3 Pemain Timnas Indonesia Ini Layak Berkarier di Eropa

Sportechment14 hours ago

Diundang Raffi Ahmad ke Andara, Nathan Tjoe A-On Ajak Rafathar Main Bola

Ruang Sujud15 hours ago

Tegas! Ini Pernyataan Wamenlu Di Depan Negara Muslim Terkait Palestina

News15 hours ago

PLN Fasilitasi Izin Usaha UMK untuk Kembangkan Ekonomi

News16 hours ago

Erdogan: AS Izinkan Ukraina Pakai Rudal Jarak Jauh Serang Rusia Picu Perang Dunia, Ngeri!

News16 hours ago

Usai Hadiri KTT G20 Brasil, Prabowo Terbang ke Inggris Temui Raja Charles III

Sportechment16 hours ago

Lisa BLACKPINK Bakal Rilis Album Solo Pertama “Alter Ego”, Kapan?

News17 hours ago

Menkomdigi Ajak Generesi Muda Perkuat Literasi Digital Melalui Konten Positif

Sportechment17 hours ago

Jamu Borneo FC, Persib Bandung Siap Tampil Maksimal di GBLA

Ruang Sujud18 hours ago

Heboh Transgender Pergi Umroh, MUI Buka Suara

Ruang Sujud21 hours ago

Truk Bantuan Untuk Warga Gaza Habis Diserbu Warga Kelaparan

Migas24 hours ago

Pertamina Gelar Eco RunFest 2024, Libatkan 53 UMKM

News24 hours ago

Himbauan Mendikdasmen untuk Para Guru Jelang Pilkada

Ruang Sujud1 day ago

ICESCO Tetapkan Keffiyeh Palestina Sebagai Warisan Tak Benda Dunia

Sportechment1 day ago

BYD Rilis SUV Listrik Sealion 7 di Malaysia, Kapan Hadir di Indonesia?

News1 day ago

Soal Harga Tiket Pesawat Bakal Turun, Simak Penjelasan Bos Garuda