Connect with us

News

Media Asing Soroti Prabowo Soal Hal Ini

F Mutia Tri Maharani

Published

on

Monitorday.com – Media asing The Guardian, menyoroti transformasi branding Prabowo yang mencolok dalam artikel berjudul “From torture allegations to ‘harmless grandpa’: the rebranding of Indonesia’s Prabowo” yang dipublikasikan pada Selasa (9/1).

“Dia adalah mantan jenderal yang dipecat dari militer di tengah tuduhan terlibat dalam penculikan. Namun saat ini, Prabowo Subianto, kandidat terdepan dalam pemilu mendatang, menampilkan citra yang sangat berbeda: seorang kakek yang lucu dengan gerakan tarian yang canggung dan sisi yang lebih lembut,” tulis The Guardian.

Dalam beberapa kesempatan kampanye, Prabowo yang kini berusia 72 tahun, terlihat menggoyang-goyangkan pinggul dan melambai-lambaikan tangan. Video-video aksinya ini menjadi viral di media sosial dan membuat banyak orang menyebutnya sebagai “gemoy”.

Prabowo juga menunjukkan sifat gemoy-nya saat debat ketiga dengan lawannya, Anies Baswedan. Ia tampak bertolak pinggang dan menatap moderator yang melarangnya mengganggu waktu bicara Anies.

Meskipun Prabowo dilarang masuk ke AS karena tuduhan-tuduhan masa lalunya, larangan ini dicabut setelah ia menjabat sebagai Menteri Pertahanan pada 2019.

Prabowo sendiri selalu menyangkal tuduhan-tuduhan tersebut dan tidak pernah diadili.

The Guardian menyebut, Prabowo kini memimpin dalam jajak pendapat menjelang pemilu 2024 di Indonesia. Ia mendapat dukungan dari kalangan pemilih muda, menurut survei Indikator.

Ia berpasangan dengan Gibran Rakabuming Raka, putra sulung Jokowi. Walaupun ada kritik mengenai aliansi mereka, hal ini tidak mengurangi popularitas mereka di mata pemilih.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



News10 hours ago

ICC Terbitkan Surat Penangkapan, Benjamin Netanyahu Resmi Jadi Buronan

News10 hours ago

Mendikdasmen Soal Kelas Coding Jadi Mata Pelajaran Pilihan

Sportechment10 hours ago

Erick Thohir: Timnas Indonesia Raksasa yang Tertidur

Migas10 hours ago

Perkuat Ketahanan Energi, Pertamina Rampungkan Terminal LPG Bima

Sportechment13 hours ago

Kenapa Mobil Hybrid Tak Diberi Intensif? Ini Alasan Kemenkeu

Ruang Sujud13 hours ago

Islamofobia Meningkat, Muslim Inggris Banyak Yang Ingin Pindah

News14 hours ago

Resmi Jadi Ketua KPK, Intip Profil Singkat Setyo Budiyanto

Logistik17 hours ago

Sumbangsih Nyata PT KAI untuk Ribuan Putra-Putri TNI/Polri, Apa Saja?

Ruang Sujud17 hours ago

Resah Karena Ujian Hidup, Begini Nasehat Ustadz Adi Hidayat

News17 hours ago

Budi Gunawan: 97 Ribu Anggota TNI-Polri Diduga Main Judi Online

Logistik17 hours ago

Transformasi Pelindo Dukung Biaya Logistik Kompetitif

News18 hours ago

Pesona Peci Hitam: Gaya Diplomasi Unik Presiden Prabowo di Kancah Internasional

Ruang Sujud20 hours ago

Terjadi Lagi! Amerika Serikat Veto Penolakan Gencatan Senjata Di Gaza

Ruang Sujud23 hours ago

Terjadi Penjarahan Makanan Untuk Pengungsi, Hamas Ambil Langkah Ini

News1 day ago

Siap-siap! Mendikdasmen Bakal Tempatkan Guru PPPK di Sekolah Swasta

Sportechment1 day ago

Duduki Posisi 4 Klasemen Sementara, Brasil Optimis Lolos ke Piala Dunia 2026

Sportechment1 day ago

Deretan Pemenang Piala Citra FFI 2024, “JESEDEF” Borong 6 Piala

Sportechment1 day ago

Berkat Film Ini Nirina Zubir Sabet Piala Citra 2024 sebagai Pemeran Utama Wanita Terbaik

Sportechment1 day ago

Ivar Jenner Sebut 3 Pemain Timnas Indonesia Ini Layak Berkarier di Eropa

Sportechment2 days ago

Diundang Raffi Ahmad ke Andara, Nathan Tjoe A-On Ajak Rafathar Main Bola