Connect with us

News

Sejarah Baju Adat Teluk Balanga Riau Dikenakan Presiden

Deni Irawan

Published

on

Monitorday.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengenakan pakaian adat Riau, Teluk Balanga, saat menghadiri upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila di Dumai, Riau, pada Sabtu (1/6). Presiden tampak tersenyum ketika diajak berfoto selfie oleh para peserta upacara tersebut.

Baju adat Riau yang dikenakan Presiden Jokowi memiliki sejarah panjang yang berkaitan dengan negara bagian Johor, Malaysia. Menurut Wikipedia.id, desain dan pemakaian Baju Melayu Teluk Balanga berasal dari Johor dan diyakini dirancang oleh para pembantu Sultan Abu Bakar.

Pada masa pemerintahan Sultan Abu Bakar, ibu kota Johor dipindahkan dari Teluk Belanga di Singapura ke Tanjung Puteri pada tahun 1866, yang kini dikenal sebagai Johor Bahru. Perpindahan ini juga menandai penemuan Baju Melayu Teluk Balanga.

Dalam penggunaannya, kain samping atau kain sarung dikenakan di bawah baju, bukan di atasnya. Ciri khas baju ini adalah tidak memiliki kerah cekak musang atau saku rok, melainkan memiliki bukaan yang diapit oleh jahitan kaku yang disebut tulang belut. Jahitan ini diakhiri dengan lingkaran kecil di bagian atas untuk kancing tunggal.

Detail Pakaian Adat Teluk Balanga yang Dikenakan Presiden Jokowi:

  • Atasan: Pakaian Teluk Belanga
  • Bawahan: Celana panjang dan kain songket
  • Penutup kepala: Tanjak
  • Selendang: Berwarna kuning
  • Ikat pinggang: Berwarna kuning

Pakaian adat ini mencerminkan budaya Melayu yang kental, sekaligus menunjukkan adopsi Islam sebagai agama yang dianut oleh orang Melayu.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



News32 minutes ago

HGN 2024: Mendikdasmen Paparkan 3 Program Prioritas Tingkatkan Kualitas Guru

Sportechment11 hours ago

Didapuk Jadi Duta Petani Milenial, Melody Laksani Respon Begini

Sportechment12 hours ago

Cetak 2 Rekor Baru, Mo Salah Tak Sabar Hajar Manchester City

Sportechment12 hours ago

Ruben Amorim Lakoni Laga Debut, Manchester United Gagal Menang

News18 hours ago

Ukir Sejarah: Indonesia Resmikan Lima Konsul Kehormatan di Turki

News18 hours ago

Mendikdasmen Ungkap Rahasia Wujudkan SDM Unggul, Apa itu?

Migas22 hours ago

Peduli Palestina, Pertamina Eco RunFest 2024 Salurkan Bantuan Rp3,5 Miliar

Sportechment23 hours ago

Erick Thohir: Prabowo Siap Kucurkan Rp 200 Miliar untuk Timnas Indonesia

Sportechment24 hours ago

Waspadai Situs-situs Belanja Online Ini, Rekening Bisa Terkuras

Keuangan1 day ago

BNI – Fintech Lending Perluas Akses Pembiayaan bagi UMKM

News1 day ago

Hadirkan Pesona Timur Indonesia, PLN Gelar Bazar UMKM di Sarinah

Pangan1 day ago

Pupuk Indonesia Raih Penghargaan Bergengsi di BUMN Branding & Marketing Award 2024

Ruang Sujud1 day ago

Jelang Pelaksanaan Tanwir, PP ‘Aisyiyah Sampaikan Pesan Ini

News1 day ago

IIDC 2024 Jerman: Menkomdigi Paparkan Prinsip Transformasi Digital Indonesia

Sportechment1 day ago

Kotak Sukses Gelar Konser 2 Dekade Berkarya, Ada Shin Tae-yong

News1 day ago

2 Negara Anggota ICC Ini Ogah Tangkap Netanyahu, Kenapa?

Ruang Sujud1 day ago

Kemenag Berikan Bonus Kepada Qori Yang Berprestasi Tingkat Internasional

Sportechment1 day ago

Thom Haye Ceritakan Momen Spesial Nyanyikan Lagu “Tanah Airku”

Ruang Sujud1 day ago

Targetkan 1,2 Juta Sertifikasi Halal UMKM, Ini Alasan BPJPH

Sportechment1 day ago

Erick Thohir Bertemu Maarten Paes di Bali, Netizen Banjiri Kolom Komentar