Connect with us

Infrastruktur

Hutama Karya Berlakukan Tarif Tol Indrapura – Kisaran Seksi 2, Mulai Kapan?

Hendi Firdaus

Published

on

Monitorday.com – Hutama Karya akan mulai memberlakukan tarif tol untuk Tol Indrapura – Kisaran Seksi 2 yang menghubungkan Lima Puluh dan Kisaran, efektif pada Sabtu, 19 Juni 2024 pukul 00.00 WIB.

Pemberlakuan tarif ini diumumkan oleh Executive Vice President (EVP) Sekretaris Perusahaan Hutama Karya, Adjib Al Hakim.

Pengguna jalan tol yang berencana melintasi Junction Indrapura menuju Kisaran atau sebaliknya disarankan untuk memeriksa tarif tol terlebih dahulu. Hal ini penting untuk memastikan saldo kartu uang elektronik mencukupi guna menghindari kemacetan di gerbang tol.

Menurut keterangan Adjib Al Hakim, tarif yang akan diberlakukan adalah sebesar Rp 64.000 untuk Golongan I dari Junction Indrapura menuju Kisaran atau sebaliknya, dan transaksi akan dilakukan di Gerbang Tol (GT) Tol Indrapura – Kisaran.

Pemberlakuan tarif ini merupakan kelanjutan dari integrasi Jalan Tol Medan Raya, dengan Seksi 1 (Indrapura – Lima Puluh) telah beroperasi sebelumnya.

Hutama Karya juga mengingatkan kepada pengguna jalan tol untuk selalu memeriksa kecukupan saldo kartu Uang Elektronik (UE) sebelum perjalanan.

Selain itu, perusahaan ini mendorong agar pengguna jalan mengikuti aturan berlalu lintas yang berlaku, termasuk batas kecepatan antara 60 km/jam hingga 80 km/jam, serta tidak menggunakan bahu jalan kecuali dalam keadaan darurat.

Bagi pengguna jalan yang mengalami kendala atau ingin melaporkan insiden di Tol Indrapura – Kisaran, Hutama Karya menyediakan Call Centre Tol Indrapura – Kisaran yang dapat dihubungi di nomor 0821-6387-0001.

Dengan pemberlakuan tarif ini, diharapkan mobilitas masyarakat di wilayah tersebut dapat lebih teratur dan terintegrasi.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



Infrastruktur34 mins ago

Jasa Marga Raih 2 Penghargaan di Top 100 Indonesia Inspiring Women Award 2024

News53 mins ago

Dukung Berantas Perjudian, BRI Bentuk Satgas Judi Online

Sportechment2 hours ago

Shin Tae-yong Resmi Lanjutkan Tugas Latih Timnas Indonesia

Review9 hours ago

Petrokimia Gresik dan Pasokan Pupuk untuk Petani Indonesia

Sportechment14 hours ago

Google Translate Hadirkan 110 Bahasa Baru, Apa Saja?

News14 hours ago

Dikontenin Pendukung Trump, Jokowi Effect Masih Ngaruh?

Sportechment14 hours ago

Raffi Ahmad Diomeli Nagita Slavina Gegara Gabung Geng Motor ‘The Dudas Minus One’

Sportechment15 hours ago

Komentar Pelatih Laos Usai Digilas Timnas U-16 Indonesia

Sportechment15 hours ago

Anji Buka Suara Terkait Fasilitas untuk Juliette Angela

Infrastruktur1 day ago

Dorong Bangun Ekonomi Berkelanjutan, Hutama Karya Perkuat UMKM di Rest Area

Keuangan1 day ago

Boyong 11 Penghargaan di Finance Asia, Dirut BRI Dinobatkan Jadi The Best CEO

Sportechment1 day ago

Bruno Mars Umumkan Tambah Hari Konser di Jakarta, Tanggal Berapa?

Sportechment1 day ago

Masuk Grup Neraka, Erick Thohir Beri Wejangan ke Timnas Indonesia

Sportechment1 day ago

Indonesia U-16 Puncaki Grup A Usai Panen Gol Setengah Lusin ke Gawang Laos

Sportechment1 day ago

Hasil Undian Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia Jumpa Lawan Tangguh

News1 day ago

Larang Keras Anak Buah Judi Online, Jaksa Agung Terbitkan Surat Edaran

News1 day ago

NasDem Puji Kaesang Rajin Salat Jumat, PSI Bilang Begini

News1 day ago

PAN Pastikan Tak Akan Usung Anies di Pilkada Jakarta

News1 day ago

82 Anggota DPR RI Terlibat Judi Online, Segera Diproses MKD

News1 day ago

KLHK Raih Penghargaan Internasional untuk Inovasi Pelayanan Publik