Connect with us

News

Kabareskrim: Tak Bisa Asal Jerat Pemain Judol, Kalau Semua Ditangkap Penjara Penuh

Natsir Amir

Published

on

Monitorday.com – Judi online di Indonesia hingga kini kian menjamur. Satgas Pemberantasan Judi Online mengungkapkan setidaknya ada 2,3 juta orang yang bermain judi online, 80 ribu di antaranya bahkan anak-anak.

Karenanya, Kabareskrim Polri Komjen Wahyu Widada mengungkapkan, polisi tak bisa sembarangan menjerat para pemain judi online dengan pidana.

“Coba bayangin kalau 2,3 juta pelaku yang masang-masang ini kita tangkepin, terus dia sudah judi nggak pernah menang, kita tangkepin, kita masukkan penjara, penjaranya penuh, dan nggak akan menghentikan ini,” ujar Wahyu dalam jumpa pers, Jumat (21/6).

Wahyu mengatakan, dalam menegakkan hukum tak bisa semata-mata hanya melihat dari aspek aturan yang berlaku. Namun, perlu pertimbangan tentang dampak sosiologisnya.

“Jadi bagaimana kita bisa melakukan penegakan hukum itu juga menggunakan suatu metode yang mana sih yang lebih penting. Ya mending kita hilangin aja website-nya, dia sudah nggak main lagi,” jelas Wahyu.

“Kan lebih efektif seperti itu. Nah kalau yang kecil-kecil juga kita tangkepin semua nanti penjaranya penuh. Apalagi yang main ini juga banyak orang yang nggak tahu kok,” tambahnya.

Sekarang, Wahyu menilai, yang perlu dilakukan adalah mengedukasi masyarakat terkait buruknya bermain judi online.

“Kadang-kadang juga, ya prinsipnya gini, orang berjudi jangan orang pengin kaya dengan judilah, nggak ada menangnya. Jadi kita juga wanti-wanti kepada masyarakat kalau mau kaya berusaha, bukan dengan berjudi,” pungkasnya.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



Sportechment2 hours ago

Erick Thohir Bertemu Maarten Paes di Bali, Netizen Banjiri Kolom Komentar

Sportechment3 hours ago

Mau Nonton Konser Kyuhyun Super Junior di Jakarta? Cek Harga Tiketnya

Sportechment3 hours ago

Tersentuh Ucapan Anak, Shanty Denny Putuskan Berhijab

News3 hours ago

Kapolri Serukan Dukung Asta Cita untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

News3 hours ago

Mendikdasmen Pastikan 606.000 Guru Bakal Dapat Tunjangan Tahun 2025

News4 hours ago

Wapres Gibran Sambut Kembalinya Presiden Prabowo dari Kunjungan Kerja

News4 hours ago

Ketimpangan Digital di Sekolah: Tantangan Implementasi Teknologi di Daerah Terpencil

News8 hours ago

HISKI Usung Tema Filologi Jilid II Sesi 2, Arungi Sastra Nusantara yang Penuh Makna

News18 hours ago

PLN Sabet Penghargaan Communications Strategist Award 2024

Sportechment18 hours ago

STY Buka Akademi Sepak Bola di Indonesia, Cetak Bibit Unggul untuk Timnas

News19 hours ago

Pesan Mendikdasmen di Acara Penguatan Karakter Duta SMA 2024

Sportechment19 hours ago

Sabar/Reza Lolos ke Final China Masters 2024: Perjalanan Mimpi yang Jadi Nyata

Sportechment20 hours ago

Duh! Erling Haaland Terancam Penjara di Swiss, Kasusnya Jadi Sorotan

Sportechment21 hours ago

Roziana Cindy Rilis Single “Paling Sejati”, Libatkan Musisi Ade Govinda

Sportechment22 hours ago

Gandeng Sang Kekasih, Maarten Paes Nikmati Liburan di Bali

Perkebunan2 days ago

PTPN IV Regional III Raih SNI Awards 2024 Berkat Kategori Ini

News2 days ago

Wapres Gibran Minta PPDB Zonasi Dihapus, Mendikdasmen Respon Begini

Sportechment2 days ago

Wow! Neymar Beli Penthouse Seharga Rp 866 Miliar di Dubai

Sportechment2 days ago

Kata-kata Bojak Hodak Usai Persib Bandung Sukses Amankan 3 Poin di Kandang

Sportechment2 days ago

FIFA Club Management Workshop, Erick Thohir: Perkuat Posisi Sepak Bola Indonesia di Pentas Dunia,