Connect with us

News

PM Palestina dan Sekjen OKI Bertemu Bahas Agresi Israel dan Blokade Keuangan

Tubagus F Madroi

Published

on

Monitorday.com – Perdana Menteri Palestina, Mohammed Mustafa, dan Sekretaris Jenderal Organisasi Kerja Sama Islam (OKI), Hussein Ibrahim Taha, membahas perkembangan agresi Israel terhadap rakyat Palestina dalam pertemuan di Jeddah pada Senin (1/7).

Mereka juga membicarakan blokade keuangan yang diberlakukan oleh pemerintah Israel terhadap rakyat Palestina dan lembaga-lembaga mereka.

PM Mustafa memaparkan prioritas pemerintah Palestina yang mencakup bantuan darurat di Gaza, pemulihan ekonomi, dan rekonstruksi.

Ia menekankan pentingnya upaya bersama untuk mengakhiri kejahatan genosida dan memastikan akses bantuan kemanusiaan yang memadai dan berkelanjutan di seluruh Jalur Gaza.

PM Mustafa juga menyoroti pentingnya mempromosikan dan memobilisasi dukungan internasional untuk hak-hak rakyat Palestina, termasuk memperluas pengakuan terhadap Negara Palestina dan upayanya untuk mencapai keanggotaan penuh di PBB.

Sekjen OKI, Taha, menegaskan kembali komitmen organisasinya untuk mendukung hak-hak rakyat Palestina, memperkuat keteguhan mereka di tanah mereka, dan melawan kebijakan pendudukan Israel.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



Logistik1 hour ago

Pelindo Perluas Penerapan Auto Gate di 59 Pelabuhan hingga Akhir 2024

Logistik1 hour ago

Pelindo Lampung Berkomitmen Berantas Pungli di Pelabuhan, Berikut Langkahnya

Logistik2 hours ago

Peringati HAN, KAI Daop 7 Adakan Lomba Foto

Sportechment7 hours ago

Sam Carling, Jadi Anggota Parlemen Termuda Inggris di Usia 22 Tahun

Sportechment8 hours ago

Sandang Miss Supranational 2024, Ini Karir dan Pedidikan Harashta Haifa Zahra

Pangan9 hours ago

Pupuk Indonesia Raih Penghargaan Platinum BISRA 2024 Berkat Program “Social Tour Dambaan”

Keuangan9 hours ago

Dihadiri Erick Thohir, BNI Gelar BNI Loudfest 2024 di HUT ke-78

Sportechment9 hours ago

Bagnaia Finish Pertama di MotoGP Jerman 2024, Marquez Cemerlang

Ruang Sujud17 hours ago

Kena Batunya! Netanyahu Didesak Mundur Oleh Seniornya

Ruang Sujud19 hours ago

Sambut Tahun Baru Islam 1446 Hijriah, Ini Pesan Haedar Nashir

Ruang Sujud1 day ago

Beda Dengan Muhammadiyah, NU Tetapkan 1 Muharam 8 Juli 2024

Keuangan2 days ago

Bank Mandiri Permudah Pengajuan KPR Digital dengan Livin’ KPR, Cepat dan Praktis!

Sportechment2 days ago

Perseteruan Siti Badriah dan Ayu Aulia Memanas di Media Sosial, Ada Apa?

Sportechment2 days ago

Bak Bumi dan Langit, Segini Tarif Manggung Gilga Sahid dan SLANK

Sportechment2 days ago

Marc Cucurella Handsball, Kenapa Spanyol Lolos Hukuman Penalti?

Sportechment2 days ago

Portugal Tersingkir dari Euro 2024, Ronaldo Tinggalkan Sederet Fakta Tragis

Sportechment2 days ago

Terima Uang dari Suporter China, Kiper Singapura Donasi Rp 120 Juta ke Muhammadiyah

Ruang Sujud2 days ago

Inilah Doa Akhir dan Awal Tahun Hijriah Yang Bisa Kamu Amalkan

Sportechment2 days ago

LavAni Allo Bank Tekuk Bhayangkara Presisi di Final Four PLN Mobile Proliga 2024

News2 days ago

Dukung Pembangunan Infrastruktur Nasional, GAPENSI Tekankan Soal Penjaminan dan Surety Bond