Connect with us

Keuangan

Tertinggi di Asia Tenggara, Brand Value BRI Melesat Tembus 30%

Hendi Firdaus

Published

on

Monitorday.com – PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) berhasil mencatat brand value sebesar US$11,25 miliar, meningkat 30% secara year on year (yoy). Data ini berdasarkan riset Kantar, firma terkemuka dalam brand, pemasaran, dan data analitik pemasaran.

Dalam laporan “Kantar BrandZ Top 30 Most Valuable Southeast Asian Brands 2024”, pertumbuhan brand value BRI merupakan yang tertinggi dibandingkan perusahaan lain dalam daftar tersebut.

Daftar tersebut mencakup 30 perusahaan dari Indonesia, Vietnam, Thailand, Malaysia, Filipina, dan Singapura dengan total brand value mencapai US$131,1 miliar.

Kantar menyoroti peran BRI dalam mendorong inklusi keuangan di Indonesia.

“BRI telah menunjukkan komitmennya untuk meningkatkan taraf hidup masyarakat Indonesia dengan menyediakan akses keuangan yang luas dan mudah, terutama di daerah terpencil,” tulis Kantar dalam rilisnya pada Jumat (26/7).

Aplikasi perbankan seluler BRI, BRImo, menjadi mobile banking apps yang paling banyak diunduh di Indonesia, terbukti mendorong inklusi keuangan, literasi digital, dan memberikan pengalaman nasabah yang luar biasa di seluruh pelosok negeri.

Kantar menggunakan metode yang menggabungkan nilai finansial perusahaan dengan kontribusi merek untuk menghitung brand value.

Riset Kantar juga melibatkan penelitian kuantitatif yang mendalam dengan lebih dari 170.000 konsumen dan pengambil keputusan bisnis setiap tahun secara global.

Corporate Secretary BRI, Agustya Hendy Bernadi, menyatakan bahwa BRI mengapresiasi hasil riset dari Kantar, yang menunjukkan bahwa strategi komunikasi BRI telah sejalan dengan capaian kinerja positif selama ini.

“Pencapaian ini akan memperkuat perseroan untuk mencapai aspirasi menjadi The Most Valuable Banking Group in Southeast Asia and Champion of Financial Inclusion pada tahun 2025,” pungkas Hendy.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



News2 minutes ago

Pesona Peci Hitam: Gaya Diplomasi Unik Presiden Prabowo di Kancah Internasional

Ruang Sujud2 hours ago

Terjadi Lagi! Amerika Serikat Veto Penolakan Gencatan Senjata Di Gaza

Ruang Sujud5 hours ago

Terjadi Penjarahan Makanan Untuk Pengungsi, Hamas Ambil Langkah Ini

News8 hours ago

Siap-siap! Mendikdasmen Bakal Tempatkan Guru PPPK di Sekolah Swasta

Sportechment8 hours ago

Duduki Posisi 4 Klasemen Sementara, Brasil Optimis Lolos ke Piala Dunia 2026

Sportechment9 hours ago

Deretan Pemenang Piala Citra FFI 2024, “JESEDEF” Borong 6 Piala

Sportechment9 hours ago

Berkat Film Ini Nirina Zubir Sabet Piala Citra 2024 sebagai Pemeran Utama Wanita Terbaik

Sportechment17 hours ago

Ivar Jenner Sebut 3 Pemain Timnas Indonesia Ini Layak Berkarier di Eropa

Sportechment19 hours ago

Diundang Raffi Ahmad ke Andara, Nathan Tjoe A-On Ajak Rafathar Main Bola

Ruang Sujud19 hours ago

Tegas! Ini Pernyataan Wamenlu Di Depan Negara Muslim Terkait Palestina

News19 hours ago

PLN Fasilitasi Izin Usaha UMK untuk Kembangkan Ekonomi

News20 hours ago

Erdogan: AS Izinkan Ukraina Pakai Rudal Jarak Jauh Serang Rusia Picu Perang Dunia, Ngeri!

News20 hours ago

Usai Hadiri KTT G20 Brasil, Prabowo Terbang ke Inggris Temui Raja Charles III

Sportechment20 hours ago

Lisa BLACKPINK Bakal Rilis Album Solo Pertama “Alter Ego”, Kapan?

News21 hours ago

Menkomdigi Ajak Generesi Muda Perkuat Literasi Digital Melalui Konten Positif

Sportechment21 hours ago

Jamu Borneo FC, Persib Bandung Siap Tampil Maksimal di GBLA

Ruang Sujud22 hours ago

Heboh Transgender Pergi Umroh, MUI Buka Suara

Ruang Sujud1 day ago

Truk Bantuan Untuk Warga Gaza Habis Diserbu Warga Kelaparan

Migas1 day ago

Pertamina Gelar Eco RunFest 2024, Libatkan 53 UMKM

News1 day ago

Himbauan Mendikdasmen untuk Para Guru Jelang Pilkada