Connect with us

Sportechment

Rahmania Astrini Jadi Guest Star di Konser Coldplay, Gimana Ceritanya?

Hendi Firdaus

Published

on

Rahmania Astrini mengungkapkan awal mula ketika pertama kali promotor Third Eye Management, menunjuknya sebagai guest star di konser Coldplay. Rahmania Astrini menyatakan awalnya ia terkejut ketika dipilih untuk terlibat dalam konser internasional.

Namun, tanpa berlama-lama memikirkannya, ia memilih untuk berlatih keras menjelang konser Coldplay dalam rangkaian tur konser Music of the Spheres World Tour yang akan diadakan di beberapa negara.

“Sampai hari ini, aku masih enggak nyangka, bahkan tiap kali aku latihan buat acara nanti. Tapi buat aku ini serius enggak sih, latihan buat Coldplay nanti,” ujar Rahmania Astrini di kawasan Senayan, Jakarta Pusat.

Penyanyi kelahiran Northampton, Amerika Serikat ini menjelaskan ketika diumumkan akan menjadi guest star, ia memilih untuk tidak banyak bertanya dan fokus pada latihan.

Diperkirakan dalam konser Coldplay nanti, Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) akan dipadati oleh sekitar 77.000 penonton yang hadir untuk menyaksikan penampilan Chris Martin dan rekan-rekannya di atas panggung.

“Enggak sih, aku cuma dikasih tahu tentang kabar itu,” kata Rahmania Astrini dengan singkat.

Meskipun telah dipilih sebagai guest star, Rahmania Astrini mengaku hingga saat ini ia masih sulit percaya. Baginya, dipilih sebagai pembuka dalam konser Coldplay adalah sesuatu yang luar biasa.

Sebagai informasi tambahan, Coldplay akan menggelar konser pertamanya di Indonesia pada tanggal 15 November mendatang. Chris Martin dan anggota band lainnya akan membawakan Music of the Spheres World Tour di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



News8 hours ago

ICC Terbitkan Surat Penangkapan, Benjamin Netanyahu Resmi Jadi Buronan

News9 hours ago

Mendikdasmen Soal Kelas Coding Jadi Mata Pelajaran Pilihan

Sportechment9 hours ago

Erick Thohir: Timnas Indonesia Raksasa yang Tertidur

Migas9 hours ago

Perkuat Ketahanan Energi, Pertamina Rampungkan Terminal LPG Bima

Sportechment12 hours ago

Kenapa Mobil Hybrid Tak Diberi Intensif? Ini Alasan Kemenkeu

Ruang Sujud12 hours ago

Islamofobia Meningkat, Muslim Inggris Banyak Yang Ingin Pindah

News12 hours ago

Resmi Jadi Ketua KPK, Intip Profil Singkat Setyo Budiyanto

Logistik15 hours ago

Sumbangsih Nyata PT KAI untuk Ribuan Putra-Putri TNI/Polri, Apa Saja?

Ruang Sujud15 hours ago

Resah Karena Ujian Hidup, Begini Nasehat Ustadz Adi Hidayat

News16 hours ago

Budi Gunawan: 97 Ribu Anggota TNI-Polri Diduga Main Judi Online

Logistik16 hours ago

Transformasi Pelindo Dukung Biaya Logistik Kompetitif

News16 hours ago

Pesona Peci Hitam: Gaya Diplomasi Unik Presiden Prabowo di Kancah Internasional

Ruang Sujud18 hours ago

Terjadi Lagi! Amerika Serikat Veto Penolakan Gencatan Senjata Di Gaza

Ruang Sujud21 hours ago

Terjadi Penjarahan Makanan Untuk Pengungsi, Hamas Ambil Langkah Ini

News1 day ago

Siap-siap! Mendikdasmen Bakal Tempatkan Guru PPPK di Sekolah Swasta

Sportechment1 day ago

Duduki Posisi 4 Klasemen Sementara, Brasil Optimis Lolos ke Piala Dunia 2026

Sportechment1 day ago

Deretan Pemenang Piala Citra FFI 2024, “JESEDEF” Borong 6 Piala

Sportechment1 day ago

Berkat Film Ini Nirina Zubir Sabet Piala Citra 2024 sebagai Pemeran Utama Wanita Terbaik

Sportechment1 day ago

Ivar Jenner Sebut 3 Pemain Timnas Indonesia Ini Layak Berkarier di Eropa

Sportechment1 day ago

Diundang Raffi Ahmad ke Andara, Nathan Tjoe A-On Ajak Rafathar Main Bola