Connect with us

Sportechment

Bayer Leverkusen Gagal Juara Liga Europa, Xavi Alonso Beri Pengakuan Begini

Hendi Firdaus

Published

on

Monitorday.com – Bayer Leverkusen menelan kekalahan telak 0-3 dari Atalanta dalam babak final Liga Europa 2023/2024. Pelatih Xabi Alonso mengakui bahwa timnya tidak bermain seperti biasanya dan menilai penampilan Atalanta lebih baik, yang menjadikan mereka layak menjadi juara.

Ademola Lookman menjadi mimpi buruk bagi Bayer Leverkusen dengan mencetak tiga gol kemenangan Atalanta pada menit 12, 26, dan 75. Selain kehilangan gelar, Leverkusen juga mengalami kekalahan pertama dalam turnamen tersebut.

Xabi Alonso mengakui keunggulan Atalanta dalam pertandingan dan merasa kecewa dengan penampilan buruk timnya di momen penting tersebut.

“Atalanta lebih baik dari kami dan mereka layak mendapatkan trofi. Ini bukan hari kami. Kami mengalami malam yang buruk. Sangat menyakitkan bahwa hal itu terjadi dalam pertandingan yang begitu penting,” ujar Alonso.

Meski kecewa dengan hasil tersebut, Alonso tetap bangga dengan pencapaian timnya, meskipun rekor kemenangan mereka terhenti. Namun, dia menjelaskan bahwa kekalahan dari Atalanta terjadi karena timnya tidak mampu tampil seperti biasanya.

“Kami tidak dapat bermain seperti yang kami inginkan,” pungkasnya.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



Sportechment36 mins ago

Thomas Brodie-Sangster Nikahi Mantan Elon Musk, Ini Profil Talulah Riley

Review2 hours ago

Daya Saing Indonesia Naik  ke Peringkat 27 Dunia

News3 hours ago

Server PDN Down, DPR Minta Pemerintah Segera Bentuk Aturan Pelindungan Data Pribadi

News3 hours ago

NasDem Dukung Bobby Nasution untuk Pilgub Sumut

News3 hours ago

Jokowi Dorong Transisi Pemerintahan yang Mulus untuk Stabilitas Politik

News3 hours ago

Ridwan Kamil Dinilai Cocok Maju di Jakarta untuk Imbangi Dominasi Anies

News3 hours ago

Bank Dunia: Sektor Swasta Dorong RI Jadi Negara Berpendapatan Tinggi

News3 hours ago

Menkeu: APBN 2024 Defisit Rp21,8 Triliun pada Mei

Ruang Sujud3 hours ago

Sosok Ini Jadi Yang Terakhir Keluar Dari Neraka, Siapa Dia?

Sportechment6 hours ago

NCT 127 Umumkan Comeback Melalui Album Ke-6, Ini Judul Lagunya

Sportechment7 hours ago

Jokowi Soroti Aliran Uang ke Singapura, Singgung Konser Taylor Swift

Keuangan7 hours ago

Wuih! Aksi Borong Saham Kembali Dilakukan Direksi BRI

Ruang Sujud8 hours ago

Kabar Gembira! Sertifikat Digital Haji Sudah Bisa Diunduh Via Aplikasi Ini

Sportechment10 hours ago

Ronaldo Diburu Penyusup, Pelatih Portugal Khawatirkan Hal Ini

Sportechment11 hours ago

Kontra Filipina Malam Ini, Timnas Indonesia U-16 Siap Lanjutkan Tren Positif

Sportechment11 hours ago

Pernyataan Niclas Fullkrug Usai Antar Timnas Jerman Juarai Grup A

Sportechment12 hours ago

Lolos ke 16 Besar Euro 2024, Kapten Timnas Swiss Kirim Peringatan Keras ke Tim Lain

News12 hours ago

Pertamina Catat Kinerja Positif Berkat Dua Hal Ini

News12 hours ago

Ridwan Kamil Maju Pilkada, KIM Paling Untung. Kok Bisa?

News12 hours ago

Trump Janji Akhiri Konflik Rusia-Ukraina Jika Menangi Pemilu Presiden