Connect with us

Sportechment

Jamu Arema FC di Pekan ke-3, Persib Bandung Siap Raih Hasil Positif

Hendi Firdaus

Published

on

Monitorday.com – Persib Bandung akan menjamu Arema FC dalam pertandingan pekan ke-3 Liga 1 2024/2025 pada Minggu, 25 Agustus 2024.

Nick Kuipers, bek andalan Persib, menegaskan bahwa laga ini merupakan kesempatan penting bagi timnya untuk kembali meraih kemenangan setelah hasil imbang pekan lalu.

Pada pertandingan sebelumnya, Persib hanya mampu bermain imbang melawan Dewa United. Menjelang laga melawan Arema FC di Si Jalak Harupat, Persib bertekad untuk meraih hasil maksimal.

“Kami ingin menang di kandang. Saya merasa dalam kondisi yang baik, tim juga siap untuk pertandingan besok,” ujar Nick Kuipers dalam konferensi pers menjelang pertandingan di Grha Persib, Sabtu (24/8/2024).

Arema FC, yang datang dengan status juara Piala Presiden 2024 dan diperkuat oleh pemain asing dan lokal berkualitas, dianggap sebagai lawan berat. Namun, Nick Kuipers menganggap tantangan ini sebagai motivasi tambahan bagi timnya.

“Ini akan menjadi laga yang sulit, tapi kami telah menjalani latihan intensif selama seminggu dan mempersiapkan diri dengan baik,” tambah pemain asal Belanda tersebut.

Persib berharap dukungan penuh dari para pendukungnya di Si Jalak Harupat dapat mendorong mereka untuk meraih kemenangan penting dalam pertandingan ini.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



News16 minutes ago

Erdogan: AS Izinkan Ukraina Pakai Rudal Jarak Jauh Serang Rusia Picu Perang Dunia, Ngeri!

News30 minutes ago

Usai Hadiri KTT G20 Brasil, Prabowo Terbang ke Inggris Temui Raja Charles III

Sportechment44 minutes ago

Lisa BLACKPINK Bakal Rilis Album Solo Pertama “Alter Ego”, Kapan?

News1 hour ago

Menkomdigi Ajak Generesi Muda Perkuat Literasi Digital Melalui Konten Positif

Sportechment2 hours ago

Jamu Borneo FC, Persib Bandung Siap Tampil Maksimal di GBLA

Ruang Sujud6 hours ago

Truk Bantuan Untuk Warga Gaza Habis Diserbu Warga Kelaparan

Migas8 hours ago

Pertamina Gelar Eco RunFest 2024, Libatkan 53 UMKM

News8 hours ago

Himbauan Mendikdasmen untuk Para Guru Jelang Pilkada

Ruang Sujud9 hours ago

ICESCO Tetapkan Keffiyeh Palestina Sebagai Warisan Tak Benda Dunia

Sportechment12 hours ago

BYD Rilis SUV Listrik Sealion 7 di Malaysia, Kapan Hadir di Indonesia?

News13 hours ago

Soal Harga Tiket Pesawat Bakal Turun, Simak Penjelasan Bos Garuda

Sportechment21 hours ago

Takluk di GBK, Pelatih Arab Saudi: Indonesia Pantas Menang!

Telekomunikasi21 hours ago

Telkom Indonesia Kenalkan GoZero: Aksi Nyata OTW Masa Depan Berkelanjutan

Sportechment22 hours ago

Indonesia Raih Kemenangan Perdana di Ronde Ketiga, Erick Thohir: Alhamdulillah

News22 hours ago

Kenapa Investor Ogah Bangun Pabrik di Indonesia? Ternyata Ini Penyebabnya

Migas22 hours ago

Pertama di RI, Pertamina Temukan Sumur Migas Non-Konvensional (MNK)

Sportechment23 hours ago

Ganyang Arab Saudi, Ranking FIFA Timnas Indonesia Auto Meroket

Sportechment23 hours ago

Kata-kata Marselino Usai Antar Timnas Indonesia Pecundangi Arab Saudi

Infrastruktur24 hours ago

Jasa Marga Raih Penghargaan di BUMN Branding & Marketing Award 2024

Ruang Sujud24 hours ago

Beri Kado Milad 112 Muhammadiyah, PCIM Iran Lakukan Hal Ini