Connect with us

Sportechment

Melawat ke Kandang Vietnam, Witan Sulaeman Siap Tunjukkan Permainan Terbaik

Hendi Firdaus

Published

on

Timnas Indonesia mendarat di Hanoi, Vietnam pada Sabtu (24/3) sore. Pada malam harinya, skuad Garuda langsung melakukan persiapan.

Asnawi Mangkualam dan kawan-kawan menggelar latihan di lapangan latihan komplek Stadion Nasional My Dinh, Hanoi. Latihan berjalan sekitar satu jam setengah. Mulai dari pukul 18.30 hingga 20.00 waktu setempat.

Latihan timnas Indonesia sifatnya hanya pemulihan. Sebab, kondisi para pemain harus dijaga. Pada latihan Minggu (24/3) ini, skuad Garuda baru akan digeber.

“Pastinya cukup melelahkan karena perjalanan jauh. Tapi, saat ini, kami hanya recovery training dan semua pemain menikmatinya,” ujar winger timnas Indonesia, Witan Sulaeman.

“Mungkin besok perlahan latihan intens untuk persiapan melawan Vietnam. Tentunya sebagai pemain selalu siap apabila diturunkan,” jelas Witan.

Ketika timnas Indonesia menang 1-0 atas Vietnam di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, pada Kamis (21/3), Witan bermain sebagai starter. Dia bertanding selama 90 menit.

Witan sudah siap jika kembali dipercaya pelatih Shin Tae-yong. “Siapa pun pemainnya, pasti akan memberikan yang terbaik,” ungkap pemain Bhayangkara Presisi Indonesia FC ini.

Timnas Indonesia bakal menantang Vietnam dalam partai keempat Grup F putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Stadion Nasional My Dinh pada Selasa (26/3) pukul 19.00 waktu setempat.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



Logistik2 hours ago

Sumbangsih Nyata PT KAI untuk Ribuan Putra-Putri TNI/Polri, Apa Saja?

Ruang Sujud2 hours ago

Resah Karena Ujian Hidup, Begini Nasehat Ustadz Adi Hidayat

News2 hours ago

Budi Gunawan: 97 Ribu Anggota TNI-Polri Diduga Main Judi Online

Logistik3 hours ago

Transformasi Pelindo Dukung Biaya Logistik Kompetitif

News3 hours ago

Pesona Peci Hitam: Gaya Diplomasi Unik Presiden Prabowo di Kancah Internasional

Ruang Sujud5 hours ago

Terjadi Lagi! Amerika Serikat Veto Penolakan Gencatan Senjata Di Gaza

Ruang Sujud8 hours ago

Terjadi Penjarahan Makanan Untuk Pengungsi, Hamas Ambil Langkah Ini

News11 hours ago

Siap-siap! Mendikdasmen Bakal Tempatkan Guru PPPK di Sekolah Swasta

Sportechment11 hours ago

Duduki Posisi 4 Klasemen Sementara, Brasil Optimis Lolos ke Piala Dunia 2026

Sportechment12 hours ago

Deretan Pemenang Piala Citra FFI 2024, “JESEDEF” Borong 6 Piala

Sportechment12 hours ago

Berkat Film Ini Nirina Zubir Sabet Piala Citra 2024 sebagai Pemeran Utama Wanita Terbaik

Sportechment20 hours ago

Ivar Jenner Sebut 3 Pemain Timnas Indonesia Ini Layak Berkarier di Eropa

Sportechment22 hours ago

Diundang Raffi Ahmad ke Andara, Nathan Tjoe A-On Ajak Rafathar Main Bola

Ruang Sujud22 hours ago

Tegas! Ini Pernyataan Wamenlu Di Depan Negara Muslim Terkait Palestina

News22 hours ago

PLN Fasilitasi Izin Usaha UMK untuk Kembangkan Ekonomi

News23 hours ago

Erdogan: AS Izinkan Ukraina Pakai Rudal Jarak Jauh Serang Rusia Picu Perang Dunia, Ngeri!

News23 hours ago

Usai Hadiri KTT G20 Brasil, Prabowo Terbang ke Inggris Temui Raja Charles III

Sportechment23 hours ago

Lisa BLACKPINK Bakal Rilis Album Solo Pertama “Alter Ego”, Kapan?

News24 hours ago

Menkomdigi Ajak Generesi Muda Perkuat Literasi Digital Melalui Konten Positif

Sportechment1 day ago

Jamu Borneo FC, Persib Bandung Siap Tampil Maksimal di GBLA