Connect with us

Ruang Sujud

Sebelum Shalat Malam, Ini Doa Yang Bisa Kamu Baca

Published

on

Monitorday.com – Rasulullah SAW memberikan contoh akhlak dalam perangainya, termasuk dengan bermunajat.

Syekh Aidh Al-Qarni dalam kitab Sentuhan Spiritual menyebutkan doa yang sering dibaca Rasulullah SAW ketika hendak mendirikan sholat malam.

Doa ini merupakan bagian dari hadits yang diriwayatkan oleh Sayyidah Aisyah.

Sayyidah Aisyah menceritakan bahwa Rasulullah SAW membuka sholat malamnya dengan bacaan doa khusus.

Doa tersebut berbunyi, “Allahumma Rabbi Jibrila wa Mikaila wa Israfila faathira as-samawaati wal-ardhi aalimal-ghaibi wassyahadaati anta tahkumu baina Ibadika fiima kaanu fihi yakhtalifuna ihdini limakhtalafa fihi minal-haqqi bi-idznika innaka tahdi man tasyaa-u ila shiratin mustaqim.”

Artinya, “Ya Allah Tuhan Jibril, Mikail, dan Israfil. Yang menciptakan langit dan bumi. Yang mengetahui perkara gaib maupun perkara terang.”

“Engkau yang menentukan putusan di antara manusia ketika mereka saling berselisih. Berilah aku petunjuk akan kebenaran dari setiap perkara yang diperselisihkan.”

“Sesungguhnya Engkau memberi petunjuk kepada siapapun yang Engkau kehendaki menuju jalan kebenaran.”

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



Logistik2 hours ago

Sumbangsih Nyata PT KAI untuk Ribuan Putra-Putri TNI/Polri, Apa Saja?

Ruang Sujud2 hours ago

Resah Karena Ujian Hidup, Begini Nasehat Ustadz Adi Hidayat

News3 hours ago

Budi Gunawan: 97 Ribu Anggota TNI-Polri Diduga Main Judi Online

Logistik3 hours ago

Transformasi Pelindo Dukung Biaya Logistik Kompetitif

News4 hours ago

Pesona Peci Hitam: Gaya Diplomasi Unik Presiden Prabowo di Kancah Internasional

Ruang Sujud5 hours ago

Terjadi Lagi! Amerika Serikat Veto Penolakan Gencatan Senjata Di Gaza

Ruang Sujud8 hours ago

Terjadi Penjarahan Makanan Untuk Pengungsi, Hamas Ambil Langkah Ini

News11 hours ago

Siap-siap! Mendikdasmen Bakal Tempatkan Guru PPPK di Sekolah Swasta

Sportechment12 hours ago

Duduki Posisi 4 Klasemen Sementara, Brasil Optimis Lolos ke Piala Dunia 2026

Sportechment12 hours ago

Deretan Pemenang Piala Citra FFI 2024, “JESEDEF” Borong 6 Piala

Sportechment13 hours ago

Berkat Film Ini Nirina Zubir Sabet Piala Citra 2024 sebagai Pemeran Utama Wanita Terbaik

Sportechment21 hours ago

Ivar Jenner Sebut 3 Pemain Timnas Indonesia Ini Layak Berkarier di Eropa

Sportechment22 hours ago

Diundang Raffi Ahmad ke Andara, Nathan Tjoe A-On Ajak Rafathar Main Bola

Ruang Sujud23 hours ago

Tegas! Ini Pernyataan Wamenlu Di Depan Negara Muslim Terkait Palestina

News23 hours ago

PLN Fasilitasi Izin Usaha UMK untuk Kembangkan Ekonomi

News23 hours ago

Erdogan: AS Izinkan Ukraina Pakai Rudal Jarak Jauh Serang Rusia Picu Perang Dunia, Ngeri!

News24 hours ago

Usai Hadiri KTT G20 Brasil, Prabowo Terbang ke Inggris Temui Raja Charles III

Sportechment24 hours ago

Lisa BLACKPINK Bakal Rilis Album Solo Pertama “Alter Ego”, Kapan?

News1 day ago

Menkomdigi Ajak Generesi Muda Perkuat Literasi Digital Melalui Konten Positif

Sportechment1 day ago

Jamu Borneo FC, Persib Bandung Siap Tampil Maksimal di GBLA