Connect with us

Ruang Sujud

Sedih! Begini Kondisi Warga Gaza Rayakan Idul Adha

Avatar

Published

on

Monitorday.com – Ratusan orang di Gaza pada Ahad (16/6/2024) melaksanakan sholat Idul Adha di tengah puing-puing dan bangunan yang hancur.

Tidak ada kegembiraan pada hari raya tersebut.

Mereka melaksanakan sholat Idul Adha dalam suasana muram yang ditandai dengan berlanjutnya agresi Israel.

Koresponden kantor berita Palestina, WAFA, melaporkan bahwa ratusan jamaah melaksanakan sholat Idul Adha di berbagai wilayah Gaza, di atas puing-puing, di sisa-sisa bangunan mesjid, dan di tempat terbuka sambil membawa serta anak-anak mereka.

Semangat perayaan Idul Adha yang lazim terlihat kini hilang karena agresi Israel yang tiada henti yang telah berlangsung selama sembilan bulan.

Para pemimpin sholat Idul Adha menekankan pentingnya menjenguk keluarga dari kerabat mereka yang sudah meninggal, korban luka, dan narapidana untuk menjaga tali silaturahim.

Mereka menekankan perlunya memberikan kebahagiaan kepada anak-anak yatim piatu, serta anak-anak korban luka dan tahanan.

Israel terus melanjutkan serangan brutalnya di Gaza sejak serangan kelompok Palestina Hamas pada 7 Oktober 2023 meskipun Dewan Keamanan PBB telah mengeluarkan resolusi yang menuntut gencatan senjata segera.

Lebih dari 37.100 warga Palestina, yang sebagian besar di antaranya adalah wanita dan anak-anak, terbunuh di Gaza dan hampir 84.700 lainnya terluka, menurut otoritas kesehatan setempat.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



Sportechment25 mins ago

Angelina Sondakh Antar Keanu Massaid Pelatihan Sepak Bola di Barcelona

News41 mins ago

1.000 Anggota Dewan Disebut Terlibat Judi Online, MKD Bilang Begini

News44 mins ago

Program Makan Bergizi Bentuk Keberlanjutan Kebijakan Sosial Jokowi

News45 mins ago

PPATK Ungkap Banyaknya Praktik Jual Beli Rekening untuk Judi Online

News49 mins ago

Kementerian ESDM: Kesulitan Wilayah Tambang untuk Ormas Relatif Rendah

News50 mins ago

Gerindra: PKS Usung Anies-Sohibul Belum Pasti

Sportechment53 mins ago

Fakta Menarik Zhang Ziyu, Pebasket China dengan Tinggi Badan 220 Cm

Ruang Sujud2 hours ago

Israel Gelar Wajib Militer Bagi Yahudi Ultra Ortodoks, Ada Apa?

News3 hours ago

Tajikistan Larang Pakai Hijab Meski Mayoritas Muslim, Ternyata Ini Alasannya

Infrastruktur3 hours ago

Dukung Kreativitas Lokal, Hutama Karya Berdayakan UMK Binaan KINNI Store

Ruang Sujud7 hours ago

Semakin Panas! Hizbullah Serang Barak Militer Israel

News9 hours ago

Indonesia Berpotensi Jadi Negara Ekonomi Paling Dominan Nomor 4 di Dunia

News9 hours ago

Pendidikan Nasional Harus Adaptasi terhadap Perkembangan Global

News9 hours ago

Pengetatan Regulasi Impor dinilai Bentuk Keberpihakan pada Industri Lokal

News9 hours ago

Tingkatkan Konektivitas Wilayah 3TP, Kemenhub Optimalkan Trayek Kapal Rede

News9 hours ago

Menkeu: Perempuan Berperan Penting dalam Pertumbuhan UMKM

Ruang Sujud10 hours ago

Sosok Pemegang Kunci Ka’bah Wafat, Ini Profilnya!

News10 hours ago

20 BUMN Masuk 500 Perusahaan Terbesar di Asia Tenggara, Apa Kata Erick?

Review12 hours ago

Nutech dan Inovasi Transportasi Cerdas di Indonesia

Review13 hours ago

Pertamina DEF Menuju BBM Ramah Lingkungan