Connect with us

Sportechment

Sejarah Tercipta di Euro 2024, Diego Costa Gagalkan 3 Penalti Slovenia

Hendi Firdaus

Published

on

Monitorday.com – Kiper muda Timnas Portugal, Diogo Costa, menjelma sebagai pahlawan saat Portugal berhasil mengalahkan Slovenia dalam babak 16 besar Euro 2024.

Pertandingan yang sengit berakhir tanpa gol setelah 120 menit di Frankfurt Arena, Selasa dini hari WIB, memaksa kedua tim untuk menentukan pemenang melalui adu penalti.

Di babak adu penalti, Diogo Costa tampil luar biasa dengan menggagalkan semua tiga tendangan penalti dari Slovenia. Josip Ilicic, Jure Balkovec, dan Benjamin Verbic tak mampu menembus penyelamatan gemilang kiper berusia 24 tahun tersebut.

Tiga penendang penalti pertama Portugal, yakni Cristiano Ronaldo, Bruno Fernandes, dan Bernardo Silva, sukses menjalankan tugas mereka dengan menjebol gawang Slovenia, sehingga Portugal meraih kemenangan 3-0 dalam adu penalti.

Kemenangan ini membuat Diogo Costa mencatatkan sejarah dalam Euro, menjadi pemain pertama yang bermain 120 menit tanpa kebobolan dan kemudian sukses menggagalkan tiga tendangan penalti dalam adu penalti.

Prestasi ini memperkuat reputasi Costa sebagai salah satu kiper muda yang paling menonjol dalam turnamen ini.

Sebelumnya, Diogo Costa juga telah menunjukkan penampilan gemilang saat Portugal mengalahkan Turki 3-0 dalam fase grup.

Dengan kemenangan dramatis ini, Portugal melangkah ke perempatfinal Euro 2024, di mana mereka akan menghadapi tantangan berat dari tim kuat Prancis.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



Infrastruktur8 mins ago

Hutama Membelim Trans Papua-Pemerintah Teken Kerjasama Pembangunan Jalan Trans Papua

Pangan36 mins ago

Diduga Mark Up Harga Impor Beras, Begini Penjelasan Bos BULOG

News2 hours ago

Kementerian ESDM Dorong Penyelesaian RUU Energi Baru Terbarukan

News2 hours ago

KKP Perkenalkan Fortifikasi Protein Ikan pada Jajanan Pasar

News2 hours ago

Rusia Sebut Barat Sengaja Halangi Penyelesaian Konflik Ukraina

News2 hours ago

Kemenkop dan WWF Indonesia Dorong Bank Sampah Jadi Koperasi

News2 hours ago

Proyek Jalan Trans Papua Dimulai, Logistik Jadi Lebih Mudah

News8 hours ago

Wakil Ketua MPR RI Serukan Aksi Bersama Cegah Judi Online di Kalangan Anak

News8 hours ago

Ridwan Kamil Incar Bima Arya Jadi Wakil di Pilkada Jabar, PAN Siap Dukung!

News8 hours ago

Pemecatan Hasyim Asy’ari Jadi Pelajaran Penting untuk KPU Daerah

News8 hours ago

Projo Dukung eks Panglima GAM untuk Pilkada Aceh

News8 hours ago

YLKI Apresiasi Aturan tentang Label Peringatan BPA pada Galon Air Minum

Sportechment10 hours ago

Kla Project Luncurkan Album ‘Klakustik’ dalam Format Vinyl

Sportechment10 hours ago

Erick Thohir Beri Wejangan Usai Timnas U-16 Indonesia Raih Peringkat Ketiga

News13 hours ago

Indonesia–Australia Bahas Kerja Sama Transisi Energi dan Ekonomi Hijau

News13 hours ago

Catat Nih! Garuda Indonesia Turunkan Harga Tiket Pesawat di Beberapa Rute

News13 hours ago

Pekan Kesenian Bali 2024 Jadi Ajang Promosi Wisata Berbasis Budaya

News13 hours ago

Kemenperin Dukung Keberlanjutan Industri Tekstil dengan Program Ekonomi Sirkular, Apa Itu?

Keuangan13 hours ago

BRI Raih Most Innovative Tech dari Finance Asia, Bukti BRImo Makin Unggul!

News13 hours ago

Garuda Indonesia Optimis Capai Pendapatan Rp49 Triliun pada 2024