Connect with us

Sportechment

Selebgram AI Pertama Indonesia, Ini Sosok Lentari Van Lorainne

Hendi Firdaus

Published

on

Nama Lentari Van Lorainne menjadi selebgram Artificial Intelligence (AI) pertama di Indonesia. Sontak saja, selebgram cantik ini menjadi sorotan dan viral di media sosial.

Perempuan yang lebih akrab dipanggil Lentari Pagi ini sering mengunggah potret dirinya melalui akun Instagram dan Tiktok pribadinya. Melalui unggahannya, banyak yang tak menyangka bahwa wanita cantik itu bukanlah manusia sungguhan melainkan hasil buatan teknologi.

Lantas, siapa sosok Lentari Van Lorainne selebgram AI pertama Indonesia?

Lentari Pagi pertama kali muncul di media sejak Mei 2023, sekitar 3 bulan yang lalu. Jika dilihat pada bio Instagramnya, ia memiliki campuran Belanda tepatnya Delft dan Indonesia.

Memiliki bentuk tubuh yang ideal dan paras cantik serta layaknya seperti manusia sungguhan, Riri berhasil curi perhatian publik. Bahkan banyak yang tak menyangka sosok wanita cantik itu merupakan hasil karya dari kemajuan teknologi.

Hingga sekarang, selebgram virtual ini telah memiliki lebih dari 77,4 ribu followers di Instagram. Tak hanya itu ia juga membuka kerja sama untuk endorsement berbagai macam produk. Mulai dari pakaian, produk makanan, minuman, hingga perlengkapan olahraga.

Ketika di telusuri, perancang dan pengembang karakter ini adalah Imagine8 Studio dan merupakan selebgram AI pertama dari Indonesia. Lentari digambarkan hidup di kota besar, suka berpetualang dan selalu tampil dengan riasan make up yang tipis.

Diketahui, ia memiliki tinggi badan 160 cm hingga 175 cm. Meski foto-foto Lentari adalah hasil buatan AI namun ribuan netizen selalu menyukai unggahannya.

Hal ini terlihat dari jumlah like dan antusiasme di kolom komentar pada sejumlah unggahan Riri.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



News5 hours ago

Siap-siap! Mendikdasmen Bakal Tempatkan Guru PPPK di Sekolah Swasta

Sportechment5 hours ago

Duduki Posisi 4 Klasemen Sementara, Brasil Optimis Lolos ke Piala Dunia 2026

Sportechment6 hours ago

Deretan Pemenang Piala Citra FFI 2024, “JESEDEF” Borong 6 Piala

Sportechment6 hours ago

Berkat Film Ini Nirina Zubir Sabet Piala Citra 2024 sebagai Pemeran Utama Wanita Terbaik

Sportechment14 hours ago

Ivar Jenner Sebut 3 Pemain Timnas Indonesia Ini Layak Berkarier di Eropa

Sportechment16 hours ago

Diundang Raffi Ahmad ke Andara, Nathan Tjoe A-On Ajak Rafathar Main Bola

Ruang Sujud16 hours ago

Tegas! Ini Pernyataan Wamenlu Di Depan Negara Muslim Terkait Palestina

News17 hours ago

PLN Fasilitasi Izin Usaha UMK untuk Kembangkan Ekonomi

News17 hours ago

Erdogan: AS Izinkan Ukraina Pakai Rudal Jarak Jauh Serang Rusia Picu Perang Dunia, Ngeri!

News17 hours ago

Usai Hadiri KTT G20 Brasil, Prabowo Terbang ke Inggris Temui Raja Charles III

Sportechment17 hours ago

Lisa BLACKPINK Bakal Rilis Album Solo Pertama “Alter Ego”, Kapan?

News18 hours ago

Menkomdigi Ajak Generesi Muda Perkuat Literasi Digital Melalui Konten Positif

Sportechment19 hours ago

Jamu Borneo FC, Persib Bandung Siap Tampil Maksimal di GBLA

Ruang Sujud19 hours ago

Heboh Transgender Pergi Umroh, MUI Buka Suara

Ruang Sujud22 hours ago

Truk Bantuan Untuk Warga Gaza Habis Diserbu Warga Kelaparan

Migas1 day ago

Pertamina Gelar Eco RunFest 2024, Libatkan 53 UMKM

News1 day ago

Himbauan Mendikdasmen untuk Para Guru Jelang Pilkada

Ruang Sujud1 day ago

ICESCO Tetapkan Keffiyeh Palestina Sebagai Warisan Tak Benda Dunia

Sportechment1 day ago

BYD Rilis SUV Listrik Sealion 7 di Malaysia, Kapan Hadir di Indonesia?

News1 day ago

Soal Harga Tiket Pesawat Bakal Turun, Simak Penjelasan Bos Garuda