Connect with us

News

Sosok Ini Minta Dikeluarkan dari Timnas AMIN

F Mutia Tri Maharani

Published

on

Monitorday.com – Anggota Dewan Pakar di Timnas AMIN, Ahmad Ridwan Dalimunthe meminta namanya dikeluarkan dari timses Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar atau Timnas AMIN. Permintaan tersebut karena dia menegaskan posisinya akan netral di Pemilu mendatang.

Alasan utamanya ialah karena Ridwan saat ini masih menjadi bagian dari grup media besar yang mengharuskan medianya bersikap netral dalam kontestasi pemilu tahun depan.

“Saya merasa terhormat dan mengucapkan terima kasih atas pencantuman nama saya. Namun karena saya dalam posisi yang harus netral dalam kontestasi Pemilu 2024, saya menyatakan tidak bersedia,” ujarnya kepada wartawan, Rabu (22/11).

Untuk dikerahui, Ridwan saat ini menjabat sebagai Komisaris Trans Digital Media yang menaungi sejumlah media seperti detik.com, CNN Indonesia, CNBC Indonesia, Trans TV, dan Trans 7.

Karena inilah Ridwan pun meminta agar namanya dikeluarkan dari daftar Dewan Pakar di Timnas AMIN. Untuk diketahui, dewan pakar ini dipimpin eks ketua MK Hamdan Zoelva.

Lebih lanjut, Ridwan pun menegaskan, dirinya dan grup media tempatnya bernaung akan terus mendukung pemilu yang bersih, jujur, aman, dan damai.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



News2 hours ago

Presiden Iran Umumkan Kepindahan Ibukota Dari Teheran

Ruang Sujud5 hours ago

Keren! Mahasiswa UGM Gelar Deklarasi Anti Miras

Ruang Sujud8 hours ago

Alhamdulillah! Ribuan Narapidana Maroko Ini Jadi Penghafal Al Qur’an

News19 hours ago

ICC Terbitkan Surat Penangkapan, Benjamin Netanyahu Resmi Jadi Buronan

News19 hours ago

Mendikdasmen Soal Kelas Coding Jadi Mata Pelajaran Pilihan

Sportechment20 hours ago

Erick Thohir: Timnas Indonesia Raksasa yang Tertidur

Migas20 hours ago

Perkuat Ketahanan Energi, Pertamina Rampungkan Terminal LPG Bima

Sportechment22 hours ago

Kenapa Mobil Hybrid Tak Diberi Intensif? Ini Alasan Kemenkeu

Ruang Sujud23 hours ago

Islamofobia Meningkat, Muslim Inggris Banyak Yang Ingin Pindah

News23 hours ago

Resmi Jadi Ketua KPK, Intip Profil Singkat Setyo Budiyanto

Logistik1 day ago

Sumbangsih Nyata PT KAI untuk Ribuan Putra-Putri TNI/Polri, Apa Saja?

Ruang Sujud1 day ago

Resah Karena Ujian Hidup, Begini Nasehat Ustadz Adi Hidayat

News1 day ago

Budi Gunawan: 97 Ribu Anggota TNI-Polri Diduga Main Judi Online

Logistik1 day ago

Transformasi Pelindo Dukung Biaya Logistik Kompetitif

News1 day ago

Pesona Peci Hitam: Gaya Diplomasi Unik Presiden Prabowo di Kancah Internasional

Ruang Sujud1 day ago

Terjadi Lagi! Amerika Serikat Veto Penolakan Gencatan Senjata Di Gaza

Ruang Sujud1 day ago

Terjadi Penjarahan Makanan Untuk Pengungsi, Hamas Ambil Langkah Ini

News1 day ago

Siap-siap! Mendikdasmen Bakal Tempatkan Guru PPPK di Sekolah Swasta

Sportechment1 day ago

Duduki Posisi 4 Klasemen Sementara, Brasil Optimis Lolos ke Piala Dunia 2026

Sportechment1 day ago

Deretan Pemenang Piala Citra FFI 2024, “JESEDEF” Borong 6 Piala