Dari data yang dilaporkan oleh Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto, pertumbuhan ekonomi Indonesia mencapai 5,05 persen secara kumulatif (c-to-c) dan 5,04 persen (yoy) dihitung dari...
Pertumbuhan ekonomi Indonesia menjadi salah satu yang tertinggi di dunia. Ia juga menekankan bahwa Indonesia unggul dalam pertumbuhan ekonomi dan inflasi yang lebih rendah dibandingkan dengan...
Bank Dunia merevisi proyeksi pertumbuhan ekonomi Indonesia pada tahun 2024 dari 5 persen menjadi 4,9 persen. Penyesuaian ini dilakukan mengingat kondisi ketidakpastian ekonomi global saat ini.