Connect with us

News

Presiden Joko Widodo Apresiasi Gagasan Moderasi Beragama Haedar Nashir

Published

on

MONITORDAY.COM – Peluncuran buku berjudul “Jalan Baru Moderasi Beragama, Mensyukuri 66 Tahun Haedar Nashir” digelar pada Senin 4 Maret 2024, di Perpustakaan Nasional Jakarta.

Acara ini digelar dalam rangka mensyukuri ulang tahun ke-66 Haedar Nashir, seorang cendekiawan dan agamawan terkemuka Ketua Umum PP. Muhammadiyah yang telah memberikan sumbangsih besar dalam memperkuat semangat moderasi di Indonesia.

Peserta acara tersebut berasal dari berbagai kalangan, termasuk menteri, cendekiawan, dan tokoh masyarakat. Mereka turut hadir dalam acara ini untuk memberikan apresiasi atas karya yang telah dilakukan oleh Haedar Nashir dalam memajukan pemikiran moderasi beragama.

Dalam rekaman video yang diputar dalam acara tersebut, Presiden Joko Widodo menyampaikan ucapan selamat atas peluncuran buku ini.

“Saya menyampaikan selamat atas peluncuran Buku Jalan Baru Moderasi Beragama yang didedikasikan oleh cendekiawan dan agamawan untuk memperingati 66 tahun Bapak Haedar Nashir,” kata Presiden Jokowi.

Presiden Jokowi juga menekankan pentingnya pemikiran dan pandangan Haedar Nashir yang teduh serta sikap kritisnya dalam memandang persoalan kebangsaan. Beliau mencatat bahwa semangat moderasi yang dianut oleh Haedar Nashir sangatlah relevan dalam konteks bangsa Indonesia yang majemuk.

“Semangat moderasi yang berpijak pada mencari titik keseimbangan dan resolusi jalan tengah sangat dibutuhkan untuk mengawal persatuan,” ujar Presiden.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



Sportechment14 minutes ago

Tersentuh Ucapan Anak, Shanty Denny Putuskan Berhijab

News22 minutes ago

Kapolri Serukan Dukung Asta Cita untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

News29 minutes ago

Mendikdasmen Pastikan 606.000 Guru Bakal Dapat Tunjangan Tahun 2025

News38 minutes ago

Wapres Gibran Sambut Kembalinya Presiden Prabowo dari Kunjungan Kerja

News55 minutes ago

Ketimpangan Digital di Sekolah: Tantangan Implementasi Teknologi di Daerah Terpencil

News6 hours ago

HISKI Usung Tema Filologi Jilid II Sesi 2, Arungi Sastra Nusantara yang Penuh Makna

News15 hours ago

PLN Sabet Penghargaan Communications Strategist Award 2024

Sportechment15 hours ago

STY Buka Akademi Sepak Bola di Indonesia, Cetak Bibit Unggul untuk Timnas

News16 hours ago

Pesan Mendikdasmen di Acara Penguatan Karakter Duta SMA 2024

Sportechment17 hours ago

Sabar/Reza Lolos ke Final China Masters 2024: Perjalanan Mimpi yang Jadi Nyata

Sportechment17 hours ago

Duh! Erling Haaland Terancam Penjara di Swiss, Kasusnya Jadi Sorotan

Sportechment18 hours ago

Roziana Cindy Rilis Single “Paling Sejati”, Libatkan Musisi Ade Govinda

Sportechment19 hours ago

Gandeng Sang Kekasih, Maarten Paes Nikmati Liburan di Bali

Perkebunan2 days ago

PTPN IV Regional III Raih SNI Awards 2024 Berkat Kategori Ini

News2 days ago

Wapres Gibran Minta PPDB Zonasi Dihapus, Mendikdasmen Respon Begini

Sportechment2 days ago

Wow! Neymar Beli Penthouse Seharga Rp 866 Miliar di Dubai

Sportechment2 days ago

Kata-kata Bojak Hodak Usai Persib Bandung Sukses Amankan 3 Poin di Kandang

Sportechment2 days ago

FIFA Club Management Workshop, Erick Thohir: Perkuat Posisi Sepak Bola Indonesia di Pentas Dunia,

Ruang Sujud2 days ago

Luar Biasa! Trump Pilih Sosok Muslim Ini Sebagai Anggota Kabinet

News2 days ago

Presiden Iran Umumkan Kepindahan Ibukota Dari Teheran