Connect with us

Logistik

Libur Idul Adha, PT KAI Daop 4 Semarang Siapkan ini

N Ayu Ashari

Published

on

Monitorday.com – Selama libur panjang Iduladha, PT KAI Daop 4 Semarang mengoperasikan 33 rangkaian KA dan KA tambahkan, yakni KA Kaligung No. 199F relasi Semarang Poncol-Tegal keberangkatan pukul 19.40 WIB, dan KA Kaligung No. 200F relasi Tegal-Semarang Poncol keberangkatan pukul 21.45 WIB. Total kursi yang disediakan sebanyak 98.208 kursi.

Manajer Humas PT KAI Daop 4 Semarang Franoto Wibowo mengatakan KA tambahan dioperasikan mulai 13-18 Juni 2024. Selain KA Kaligung tambahan, ada 33 perjalanan rangkaian KA reguler dengan berbagai tujuan yang dioperasikan setiap harinya. 

“Total ada 98.208 kursi yang tersedia untuk kereta dengan berbagai tujuan selama masa libur Iduladha,” kata Franoto, Sabtu (15/6/2024). 

Kereta api reguler tersebut disiapkan untuk tujuan ke berbagai daerah, mulai dari Jakarta, Bandung, Surabaya, Purwokerto, Tegal, Solo, Madiun, Jember hingga Banyuwangi. Selain itu juga terdapat 49 kereta api penumpang yang melintas di wilayah Daop 4 Semarang setiap harinya. 

“Untuk prediksi peningkatan penumpang akan terjadi pada Sabtu (15/6/2024) dan Selasa (18/6/2024). Lebih dari 22.000 penumpang akan naik menggunakan kereta api di stasiun-stasiun wilayah Daop 4 Semarang ke berbagai kota tujuan di Pulau Jawa,” jelas Franoto. 

Hingga saat ini jumlah tiket kereta api yang terjual untuk keberangkatan 13-18 Juni 2024 sebanyak 60.449 tiket, atau rata-rata 10.075 tiket per harinya. Untuk keterisian tempat duduk pada 13-18 Juni 2024 sekitar 61% dari total tempat duduk yang disediakan. 

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



Infrastruktur36 mins ago

Selepas Diresmikan Jokowi, HKA Tingkatkan Layanan Operasional Tol Kutepat

Sportechment51 mins ago

Wow! Peringkat FIFA Indonesia Melejit 4 Strip, Dekati Vietnam

Sportechment1 hour ago

Clara Shafira Krebs Sabet Gelar Miss Universe Indonesia 2024

Sportechment2 hours ago

Manajemen Gugat Ghea Youbi Rp 4,2 Miliar Gegara Lakukan Hal Ini

Pangan2 hours ago

Sang Hyang Seri Siap Bangun Pusat Perbenihan Padi Nasional Terbesar di Indonesia

Sportechment10 hours ago

Women from Rote Island: Perwakilan Indonesia di Oscar 2025

Migas10 hours ago

Sinergi Pertamina dan Bappenas Perkuat Transisi dan Ketahanan Energi Nasional

Pangan10 hours ago

Bangun Ketahanan Pangan: Bulog Serukan Adaptasi dan Inovasi di Industri Beras

Sportechment10 hours ago

Laga Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 Dialihkan ke Stadion Madya Senayan, Lha Kenapa?

Infrastruktur10 hours ago

Hutama Karya Raih Rekor MURI dan Penghargaan Autodesk Asean Innovation Awards 2024

News11 hours ago

PLN Jalin Kerja Sama Pengembangan Energi Air dengan IHA dan INAHA

Sportechment12 hours ago

Tok! DPR Setujui Naturalisasi Mees Hilgers dan Eliano Reijnders

Ruang Sujud13 hours ago

Puasa Ayyamul Bidh, Ini Manfaat Dan Jadwalnya!

Ruang Sujud16 hours ago

Didesak ICJ, Jerman Hentikan Ekspor Senjata Ke Israel

News18 hours ago

Delegasi Lazismu yang Tergabung Dalam POROZ, Akan Salurkan Bantuan Kemanusiaan Ke Palestina Lewat Pintu Jordania

Ruang Sujud19 hours ago

Kuatkan Kerja Sama Negara-Negara Muslim, Begini Strategi Turki

Ruang Sujud22 hours ago

Tak Kalah Dengan Negara Barat, Arab Saudi Raih Prestasi Ini!

Sportechment24 hours ago

Akui Batik dari Indonesia, Berapa Harta Kekayaan Youtuber IShowSpeed?

Sportechment1 day ago

Dejan/Gloria Otw Perempat Final China Open 2024 Usai Sikat Wakil Malaysia

Migas1 day ago

Pertamina Optimistis Kembangkan Sustainable Aviation Fuel di Indonesia