Monitorday.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyatakan bahwa usulan salah satu calon presiden untuk menggunakan hak angket dalam menyelidiki penyelenggaraan Pemilu 2024 adalah sebuah hak demokrasi...
Monitorday.com, -Presiden Joko Widodo menyampaikan optimisme terhadap pertumbuhan ekonomi Indonesia di tahun 2024. Dalam sambutannya pada Pertemuan Industri Jasa Keuangan Tahun 2024 di Ballroom The St....
Bagi Anda yang ingin mudik lebaran tahun 2024 dengan menggunakan kereta api, sebaiknya segera memesan tiketnya sekarang. Pasalnya, PT Kereta Api Indonesia (Persero) telah membuka pemesanan...
Monitorday.com – Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo, menyatakan optimisme terhadap peningkatan situasi perekonomian nasional. Keyakinannya didasarkan pada kepercayaan investor yang sejalan dengan keamanan dan kondusivitas nasional...
Monitorday.com – Bendahara Umum DPP Partai NasDem, Ahmad Sahroni, menyatakan bahwa hak angket DPR terkait dugaan kecurangan Pemilu 2024 bisa dilakukan. Sahroni menegaskan kesiapan NasDem, namun...
Monitorday.com – Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kota Banda Aceh mengumumkan bahwa satu Tempat Pemungutan Suara (TPS) dijadwalkan untuk menggelar Pemungutan Suara Ulang (PSU) karena terjadi pelanggaran....
Monitorday.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah mengindikasikan keterbukaannya untuk bertemu dengan ketua umum partai politik lainnya, setelah sebelumnya mengadakan pertemuan dengan Ketum NasDem, Surya Paloh....
Monitorday.com – Lembaga Prestasi Indonesia Dunia (Lemprid) memberikan penghargaan The Legend Award kepada Denny Januar Ali (Denny JA) atas pencapaiannya sebagai konsultan politik yang turut memenangkan...
Monitorday.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) merespons spekulasi terkait rencana pelantikan Hadi Tjahjanto sebagai Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam), serta Agus Harimurti...
Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Indonesia telah menjalin kerja sama bilateral dengan Timor Leste dalam upaya memperkuat sektor Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM), serta...
Monitorday.com – Ketua Umum Jaringan Nasional Aktivis (Jarnas) 98, Sangap Surbakti, mengajak masyarakat untuk secara aktif mengawasi penghitungan suara yang dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU)....
Monitorday.com – Koordinator Juru Bicara Partai Demokrat, Herzaky Mahendra Putra, memberikan tanggapan terhadap isu yang beredar mengenai kemungkinan Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY),...
Monitorday.com – Wakil Ketua Umum Partai Gerindra, Rahayu Saraswati, memastikan bahwa poster yang beredar di media sosial tentang susunan kabinet Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming raka...
Monitorday.com – Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni merespons isu yang mengatakan bahwa Hadi Tjahjanto akan segera dilantik sebagai Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum,...
Pemilihan umum legislatif (Pileg) 2024 telah berlangsung pada 14 Februari 2024. Sejumlah politisi senior dan publik figur bersaing untuk merebut kursi di Dewan Perwakilan Rakyat (DPR)...
Monitorday.com – Badan Usaha Milik Desa Bersama (BUMDesma) Singosari, yang berlokasi di Desa Toyomarto, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang, Jawa Timur, mencatat prestasi luar biasa dengan berhasil...
Monitorday.com, – Presiden Joko Widodo mengingatkan pentingnya membangun karakter semangat kerja dan sikap disiplin dalam mengembangkan usaha. Hal tersebut disampaikan Presiden saat bersilaturahmi dengan nasabah program...
Monitorday.com, – Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy mengumumkan bahwa pemerintah akan melanjutkan pemberian bantuan kepada para petani yang mengalami gagal...
Monitorday.com, – Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan memastikan bahwa Pemerintah akan mempercepat penyaluran beras program Stabilisasi Pasokan Dan Harga Pangan (SPHP) ke pasar rakyat dan ritel modern....
Monitorday.com, – Kementerian Agama akan kembali menggelar Asesmen Madrasah sebagai pengganti Ujian Akhir Madrasah Berstandar Nasional (UAMBN) dan Ujian Nasional (UN). Asesmen Madrasah ini bertujuan untuk...
Monitorday.com – Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN) DPR RI menyerukan kepada Komisi Pemilihan Umum (KPU) untuk memperbaiki sistem dalam aplikasi Sistem Informasi Rekapitulasi (Sirekap). Tujuannya adalah...
Monitorday.com – Pakar hukum dan juga Ketua Umum Partai Bulan Bintang (PBB), Yusril Ihza Mahendra, akan memimpin Tim Hukum Prabowo Subianto dan Gibran Rakabumimg Raka dalam...
Monitorday.com – Ketua Relawan Pengusaha Muda Nasional (Repnas), Anggawira mengungkapkan pandangannya terkait program pembagian makanan dan susu gratis oleh pasangan Prabowo-Gibran. Ia menyarankan agar implementasi program...
Monitorday.com – Bio Farma, induk holding Biofarma Group serta PT Pos Indonesia melakukan kolaborasi dalam meluncurkan sistem Magic Box atau Active Cooling System untuk produk vaksin pada Kamis,...
Monitorday.com – Pakar politik dan akademikus Universitas Bengkulu, Dr. Sugeng Suharto, mendorong pasangan calon nomor 01 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar dan paslon 03 Ganjar Pranowo-Mahfud Md, untuk...
Monitorday.com – Partai Golkar mendapatkan apresiasi dari masyarakat pada pemilihan umum (Pemilu ) 2024. Hal ini terlihat dari naiknya elektabilitas partai Golkar dengan mendapatkan suara tertinggi...
Menteri Luar Negeri Palestina, Riyad al-Maliki, mengambil langkah berani dengan berbicara di depan Mahkamah Internasional (ICJ), mendesak pengadilan tinggi PBB tersebut untuk mengakhiri pendudukan Israel yang...
Kementerian Perdagangan (Kemendag) menegaskan komitmennya dalam mendorong keterbukaan informasi publik dengan mengoptimalkan peran para Perwakilan Perdagangan (Perwadag) di luar negeri. Langkah ini diharapkan dapat meningkatkan publisitas...
Monitorday.com – Kubu pasangan calon nomor urut 2, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, menyatakan kesiapannya untuk menghadapi kemungkinan gugatan perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) pilpres. Wakil Ketua...
Monitorday.com – Calon Wakil Presiden nomor urut 3 Mahfud Md, menolak memberikan komentar terkait pertemuan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dengan Ketua Umum DPP Partai NasDem, Surya...
Monitorday.com – Calon Wakil Presiden nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka, memberikan tanggapannya mengenai pertemuan antara Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Ketua Umum Partai NasDem Surya...
Monitorday.com – Sekretaris Jenderal Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), Saifullah Yusuf, memberi tanggapannya terhadap cuitan Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar yang meminta untuk tidak menghiraukan “makelar...
Monitorday.com – Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) mengumumkan bahwa beberapa negara Timur Tengah, termasuk Uni Emirat Arab dan Arab Saudi, telah menyatakan minat untuk berinvestasi dalam...
Monitorday.com, – Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) terus mendukung pembangunan hingga ke desa-desa melalui transfer dana desa. Data dalam laporan APBN KiTa (Kinerja dan Fakta)...
Monitorday.com – Partai NasDem memberikan apresiasi Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang menyatakan mengemukakan tekadnya untuk menjadi jembatan bagi semua pihak setelah pertemuan dengan Ketua Umum Partai...
Monitorday.com, – Presiden Joko Widodo kembali memastikan penggelontoran Bantuan Pangan (Banpang) beras kepada masyarakat berpendapatan rendah. Hal ini disampaikan saat Kepala Negara meninjau penyaluran Banpang Beras...
Monitorday.com – Konsultan Komunikasi Politik Ipang Wahid Stratejik (IPWS), Irfan Wahid, menilai bahwa faktor terbesar dalam meningkatnya suara Partai Golkar dalam hasil hitung cepat Pemilu 2024...
Monitorday.com – Sekretaris Tim Kerja Strategis (TKS) Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, Idrus Marham, memberikan apresiasi yang luar biasa terhadap pertemuan antara Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan...
Monitorday.com, – Jakarta, 19 Februari 2024 — Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan siap memimpin Rapat Kerja Kemendag 2024 yang akan digelar di Semarang, Jawa Tengah pada 20—21...
Monitorday.com – Menteri Pertahanan Prabowo Subianto mengungkapkan bahwa Rumah Sakit Pusat Pertahanan Negara (RSPPN) di Jalan Veteran Raya, Jakarta, telah diresmikan sebagai rumah sakit militer terbesar...
Monitorday.com – Presiden Joko Widodo memberikan keterangan terkait pertemuannya dengan Ketua Umum DPP Partai NasDem, Surya Paloh, di Istana Merdeka pada Minggu malam (18/2). Menurut Jokowi,...
Monitorday.com, – PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) terus memenuhi komitmennya dalam mendukung perkembangan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Labuan Bajo. Melalui berbagai inisiatif, ASDP...
Monitorday.com, – Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN), Bambang Susantono, memaparkan perkembangan pembangunan IKN dalam seminar nasional yang diselenggarakan di Putri Duyung Cottage Ancol pada Sabtu...
Bio Farma, induk holding Biofarma Group, dan PT Pos Indonesia telah berkolaborasi dalam peluncuran sistem Magic Box atau Active Cooling System untuk pengiriman produk vaksin. Acara...
Siapa yang tidak kenal dengan Prabowo Subianto? Politisi, pengusaha, dan mantan perwira tinggi militer Indonesia ini selalu menarik perhatian publik dengan berbagai prestasi dan kontroversinya. Namun,...
Keputusan mendadak Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok untuk melepaskan jabatan Komisaris Utama Pertamina pada awal Februari 2024 telah mencuri perhatian publik. Namun, yang menjadi sorotan bukan...
Serba-serbi Perseteruan Prabowo Subianto dengan Keluarga Cendana Sebuah kisah menarik melibatkan Prabowo Subianto dan Keluarga Cendana, terkuak ke permukaan. Prabowo, yang dulunya adalah bagian dari keluarga...
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy memberikan apresiasi yang tinggi terhadap kebijakan Wali Kota Medan Bobby Nasution. Hal ini terkait dengan...
Presiden Rusia, Vladimir Putin, mengirimkan ucapan selamat yang tulus kepada Prabowo Subianto atas kemenangan dalam pemilihan presiden, yang dirilis melalui teks telegram ucapan selamat yang dipublikasikan...
Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) menegaskan komitmennya untuk menjadikan transportasi publik dan mobilitas aktif sebagai prioritas utama dalam pembangunan di Nusantara, Kalimantan Timur. Dalam sebuah pernyataan,...
Monitorday.com, – Google telah merilis Pratinjau Pengembang (Developer Preview) pertama untuk Android 15 pada Jumat (16/2) kemarin. Rencananya, Google akan membuat satu lagi versi DP pada...
Monitorday.com, – Kementerian Koperasi dan UKM (KemenKopUKM) terus mendorong para pelaku usaha kecil dan menengah (UMKM) untuk memanfaatkan teknologi digital guna meningkatkan daya saing produk dan...
Kedatangan Calon Presiden nomor urut 1, Prabowo Subianto, di Pacitan disambut dengan penuh kehangatan oleh Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Keduanya bertemu...
Monitorday.com, – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) optimistis bahwa komoditas tilapia Indonesia memiliki potensi untuk menjadi primadona di pasar internasional. Dukungan ini didasarkan pada posisi Indonesia...
Monitorday.com, – PT Pertamina (Persero) telah menunjukkan komitmen kuatnya dalam memajukan kualitas mitra binaannya. Sepanjang tahun 2023, Pertamina telah mendampingi 1.237 pelaku Usaha Mikro Kecil dan...
Monitorday.com, – Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya Bakar mengapresiasi kegiatan penanaman 50 ribu batang mangrove yang dilakukan oleh Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi...
Hasil hitung cepat dari berbagai lembaga survei menunjukkan bahwa Hary Tanoesoedibjo dan keluarganya gagal melenggang ke Senayan dalam Pemilihan Legislatif (Pileg) tahun ini. Partai Perindo yang...
Komedian Alfiansyah Komeng masih menjadi sorotan utama dan perbincangan hangat di kalangan masyarakat pasca munculnya foto dirinya secara tiba-tiba pada surat suara saat hari pemilihan umum...
Lama Abu Jamous adalah seorang anak perempuan berusia 9 tahun yang tinggal di Gaza, wilayah yang sedang dilanda konflik antara Israel dan Hamas. Ia memutuskan untuk...
Hasil quick count dan real count sementara yang menempatkan pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka sebagai pemenang dalam Pilpres 2024 telah menarik perhatian media asing, termasuk Straits...
Calon Wakil Presiden (Cawapres) nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka, mengungkapkan bahwa program-program yang dijanjikan bersama Calon Presiden (Capres) Prabowo Subianto akan diperinci lebih lanjut, termasuk...
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Republik Indonesia melalui situs resminya mengumumkan bahwa pemerintah tengah mempercepat transformasi dan integrasi layanan digital, salah satunya terkait Identitas Kependudukan Digital...
Pendakwah terkenal sekaligus Pimpinan Pondok Pesantren Ora Aji Sleman, Miftah Maulana Habiburrahman alias Gus Miftah, mengungkapkan pesan dari tokoh besar Indonesia, Gus Dur, tentang sosok Prabowo...
Monitorday.com – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) optimistis komoditas tilapia Indonesia akan menjadi primadona pasar dunia. Hal tersebut didasarkan pada posisi Indonesia yang saat ini menempati...
Perusahaan penjualan langsung QNET dan Asosiasi Perusahaan Penjualan Langsung Indonesia (AP2LI) melakukan pertemuan dengan Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Kemendag, Isy Karim untuk menjelaskan tentang peluang dan...
Monitorday.com – Sekretaris Jenderal Partai Gerindra, Ahmad Muzani, memastikan bahwa pihaknya telah memulai komunikasi dengan partai di luar Koalisi Indonesia Maju (KIM) setelah perolehan suara Prabowo-Gibran...
Monitorday.com – Calon wakil presiden nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka, meminta masyarakat untuk bersabar dan menantikan hasil resmi penghitungan suara Pemilu 2024 dari Komisi Pemilihan...
Monitorday.com, – Ternate, 16 Februari 2024 – Balai Karantina Hewan, Ikan, dan Tumbuhan (BKHIT) Maluku Utara (Malut) melalui Satuan Pelayanan Bacan memfasilitasi pengiriman komoditas perikanan berupa...
Monitorday.com, – Kepala Badan Pangan Nasional/National Food Agency (NFA), Arief Prasetyo Adi, menegaskan pentingnya keragaman konsumsi pangan sebagai salah satu langkah utama dalam memperkuat ketahanan pangan...
Monitorday.com – Litbang Kompas merilis hasil survei exit poll pada 14 Februari 2024, menampilkan pilihan responden berdasarkan berbagai aspek demografis. Pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka berhasil...
Monitorday.com, -Presiden Joko Widodo telah menerima surat kepercayaan dari sembilan duta besar luar biasa dan berkuasa penuh (LBBP) dari berbagai negara sahabat. Acara penyerahan surat kepercayaan...
Monitorday.com- Lembaga Survei KedaiKOPI menilai pasangan Prabowo-Gibran berhasil unggul di Pilpres 2024 berdasarkan hasil hitung cepat salah satunya karena efek dari Presiden Joko Widodo (Jokowi). Selain...
Monitorday.com- Tim Kampanye Daerah (TKD) Prabowo-Gibran NTT mengakui efek Jokowi menjadi kunci kemenangan pasangan capres-cawapres Prabowo-Gibran di NTT. Hingga saat ini, berdasarkan perhitungan real count dari 4 ribu TPS...
Monitorday.com- Hasil sementara rekapitulasi suara (real count) Pilpres 2024 yang dilakukan KPU hingga Kamis (15/2) pukul 21.50 WIB menyatakan pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka unggul atas Anies...
Monitorday.com, – Pada Januari 2024, total nilai ekspor Indonesia mencapai US$20.52 miliar, turun 8.34% dibandingkan Desember 2023. Sementara itu, total nilai impor juga mengalami penurunan 3.13%...
Monitorday.com, –Pelaksanaan Webinar Sosialisasi Pendaftaran KIP Kuliah Merdeka Pada tanggal 13 Februari 2024, diadakan webinar Sosialisasi Pendaftaran KIP Kuliah Merdeka di Jakarta. Dalam acara tersebut, Pelaksana...
Monitorday.com – Pimpinan Pusat Persatuan Islam (PP Persis) mengapresiasi kerja keras seluruh lembaga dan petugas penyelenggara pemilu hingga hari pemungutan suara pada 14 Februari 2024 kemarin...
Peringkat FIFA terbaru yang dirilis pada tanggal 15 Februari menunjukkan pencapaian gemilang bagi tim nasional sepak bola Indonesia. Garuda, julukan untuk tim nasional Indonesia, mencatatkan kenaikan...
Indonesia telah mengalami lonjakan pesat dalam penetrasi internet, dengan 64,8% populasinya kini terhubung ke dunia maya (sumber: APJII & Polling Indonesia, 2018). Namun, sistem pemilu nasional...
LinkedIn, platform profesional yang dikenal sebagai wadah membangun jaringan dan berburu karier, kini menyaksikan tren yang tidak biasa. Generasi Z (Gen Z) mulai memanfaatkan platform ini...
Dunia konseling yang selama ini identik dengan interaksi personal kini kedatangan “teman baru”: kecerdasan buatan (AI). Meski kehadirannya menuai pro dan kontra, AI menawarkan potensi untuk...
Alfiansyah Bustami Komeng, yang dikenal luas sebagai pelawak dengan jargon spontan “uhuy”, tengah menjadi sorotan publik setelah memutuskan untuk maju sebagai calon anggota legislatif (caleg) dalam...
Monitorday.com – Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan, Hasto Kristiyanto, menegaskan kesiapan partai banteng moncong putih itu untuk berjuang sebagai oposisi di luar pemerintahan dan parlemen, menjalankan peran...
Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan tinjauan langsung ke Pasar Induk Beras Cipinang (PIBC) pada Kamis (15/2/2024) untuk memeriksa ketersediaan stok beras nasional. Didampingi oleh Kepala Badan...
Monitorday.com – Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Sri Sultan Hamengku Buwono X, mengajukan pesan persatuan setelah Pemilu 2024. Sultan berharap agar tidak ada perpecahan di masyarakat...
Monitorday.com – Perdana Menteri Singapura, Lee Hsien Loong, memberikan selamat kepada Menteri Pertahanan dan calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto, yang unggul dalam quick count...
Monitorday.com – Lembaga survei LSI Denny JA telah merilis hasil hitung cepat Pemilihan Presiden (Pilpres) dan Pemilihan Legislatif (Pileg) Pemilu 2024, menunjukkan dua pemenang yang tidak...
Monitorday.com – Pasangan nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka unggul di Jawa Tengah, Bali, dan Nuda Tenggara Timur (NTT) berdasarkan hasil hitung cepat atau quick...
Monitorday.com, – Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan, Anwar Sanusi, menyoroti urgensi kebijakan adaptif di era digitalisasi. Dalam Workshop tentang Transformasi Digital dan Dampaknya di bidang Ketenagakerjaan, Anwar...
Monitorday.com – Partai Solidaritas Indonesia (PSI) mengucapkan selamat kepada pasangan calon presiden dan wakil presiden, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, atas pencapaian unggul mereka dalam hitung cepat...
Monitorday.com, – Pelaksana tugas (Plt.) Kepala Pusat Layanan Pembiayaan Pendidikan (Puslapdik), Abdul Kahar, mengungkapkan bahwa pendaftaran KIP Kuliah Merdeka telah dibuka sejak 12 Februari 2024 hingga...
Monitorday.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengajak masyarakat untuk bersabar menunggu hasil resmi penghitungan suara terkait Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden (Pilpres) 2024 yang dilakukan oleh...
Monitorday.com, – Universitas Pertahanan RI (Unhan RI) kembali menunjukkan komitmennya dalam menerapkan salah satu pilar Tri Dharma Perguruan Tinggi, yaitu pengabdian kepada masyarakat. Melalui bhakti sosial...
Monitorday.com – Sekretaris Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Nusron Wahid, memerintahkan tim pemenangan di seluruh tingkatan untuk menjaga ketat proses rekapitulasi suara, menindaklanjuti keberhasilan pasangan calon...
Monitorday.com – Pengamat politik Institute for Digital Democracy (IDD) Yogyakarta Bambang Arianto, menilai kemenangan pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka satu putaran dalam kontestasi Pilpres 2024 tidak...
Monitorday.com, – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) secara resmi membuka pameran otomotif Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024 di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, pada Kamis (15/2/2024)....
Monitorday.com, – Pelawak Alfiansyah Komeng, atau yang lebih dikenal sebagai Komeng, telah meraih suara tertinggi sementara dalam pemilihan calon anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) dapil Jawa...
Monitorday.com – Calon presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto mengatakan bahwa kemenangannya harus menjadi kemenangan untuk seluruh rakyat Indonesia, sehingga ia berjanji akan merangkul semua unsur...
Monitorday.com – Calon presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto meminta masyarakat pendukungnya tetap menunggu hasil penghitungan resmi yang dilakukan Komisi Pemilihan Umum (KPU). Hal ini dikatakan...
Monitorday.com – Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Haedar Nashir mengajak semua pihak untuk menghormati pilihan rakyat dan menerima hasil pemilu dengan sikap legawa, satria, sikap kenegarawanan...