Connect with us

Monitor

KSAU Tinjau Latihan Tim Demo Udara dan Terjun Payung

Renold Rinaldi

Published

on

Monitorday.com – Lima hari menjelang puncak HUT ke-78 TNI, tim Demo Udara dan Terjun Payung, mulai melaksanakan latihan dan check route, ke lokasi upacara di Monumen Nasional Jakarta Pusat, Jumat (29/9/2023).

Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo berkesempatan meninjau langsung kesiapan gladi tim demo udara, di Terminal Selatan Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta.

Sebanyak 6 pesawat KT 1B, 4 pesawat EC 120 Colibri, 3 pesawat T 50i Golden Eagle, 6 pesawat F 16 Fighting Falcon dan 2 pesawat Boeing 737 akan take off dari Lanud Halim Perdanakusuma. Sedangkan unsur C-130, unsur CN 235/295 dan Unsur Cassa 212 take off dari Lanud Husein Sastranegara.

Sementara untuk unsur helikopter tri matra (tiga angkatan) yang membawa giant flag take off dari Lanud Atang Sandjaja, Bogor dan unsur helikopter dan unsur Bonanza TNI AD take off dari Pondok Cabe.

Sebelumnya tim terjun payung yang terdiri dari 78 peterjun juga melaksanakan gladi penerjunan di silang monas, terbagi atas tiga run penerjunan, peterjun dari tiga matra ini loncat dari C-130 Hercules TNI AU.

Tim demo udara akan melaksanakan flypast dan juga bomb burst serta theatrical show di Silang Monas dimana direncanakan 87 pesawat akan turut ambil bagian dalam meriahkan HUT Ke 78 TNI ini. Masyarakat umum dipersilahkan hadir di Monas untuk menyaksikan upacara HUT TNI dan demo udara.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



Monitor11 mins ago

Akahirnya! Bobby Nasution Labuhkan diri di Partai ini

Review16 mins ago

Kontribusi Telkomsel terhadap Perekonomian Indonesia

Telekomunikasi2 hours ago

Kolaborasi Strategis Telkomsat dan Starlink untuk Layanan Enterprise di Indonesia

Monitor5 hours ago

Puan Blak-blakan Soal Pertemuan dengan Jokowi, Ini yang Dibicarakan

Monitor5 hours ago

Politisi Harus Jadi Negarawan, Ara Minta Hal Ini Pada Anies dan Ganjar

Monitor5 hours ago

Soal Kuliah Disebut Tersier, Guspardi Gaus: Indonesia Bisa Raih Keemasannya, Asal….

Monitor6 hours ago

Indonesia Masuk 5 Besar Penyumbang Pelaut Dunia, Segini Jumlahnya

Ruang Sujud6 hours ago

Haedar Nashir: Prabowo Punya Komitmen Terhadap Kedaulatan Bangsa

Migas6 hours ago

Dukung KTT WWF di Bali, PLN Lakukan Langkah Ini

Ruang Sujud6 hours ago

Begini Harapan Besar Ketum PP. Muhammadiyah Kepada Prabowo Subianto

Monitor6 hours ago

Perkenalkan Prabowo ke Tamu WWF, Jokowi Bilang Begini

Sportechment6 hours ago

Timnas Irak Kirim Delegasi ke Jakarta Jelang Lawan Indonesia, Mau Apa?

Keuangan7 hours ago

Marketeers Youth Choice Award 2024: BNI Sabet 2 Penghargaan untuk Katogeri Ini

Sportechment10 hours ago

Ini Kado Perpisahan Juergen Klopp dari Liverpool

Sportechment11 hours ago

Hanya “Jagain” Trofi Liga Inggris, Pelatih Arsenal Buat Pengakuan Begini

Sportechment11 hours ago

Juarai Premier League, Manchester City Torehkan Rekor Sejarah Baru

Monitor12 hours ago

Jika Bergabung, Bamsoet: Kami Siapkan Red Carpet, Siapa Mereka?

Monitor12 hours ago

Di Sela-sela WWF di Bali, Menlu Retno Lakukan ini Untuk Palestina Merdeka

Monitor20 hours ago

PP Persis Apresiasi Kapolri: Humanis, Simpati dan Empati

Monitor21 hours ago

Mundur dari PBB, Yusril Persiapan Masuk Kabinet Prabowo?