Connect with us

News

Luhut: Jangan Rendahkan Anak Muda, Stop Bilang Mereka Ingusan!

Tubagus F Madroi

Published

on

Monitorday.com – Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Marinves) Luhut Binsar Pandjaitan meminta semua pihak tidak merendahkan anak muda, dengan sebutan-sebutan negatif. Menurut dia, justru para anak muda inilah yang menjadi generasi penerus bagi bangsa Indonesia.

“Jangan kita merendahkan anak muda Indonesia, jangan kita bilang istilah ingusan, lupakan itu. Kita yang ingusan karena sudah tua. Jadi mereka justru yang akan menjadi embrio, membuat Indonesia hebat,” kata Luhut, di Bali, Jumat (22/12).

Begitu juga dengan para senior, Luhut berharap, agar tidak minta dihormati ketika membesarkan figur muda yang dulunya belum menjadi apa-apa kemudian menjadi pemimpin.

“Jangan pernah kita menganggap dan meminta dia harus tetap hormat, tunduk-tunduk, itu tidak boleh. Semua itu ada waktunya, semua yang di bawah langit ini ada waktunya, waktu lahir, berkembang, berkarya dan tua,” katanya.

Luhut pun mendukung penuh kepemimpinan anak muda, yang dinilainya bisa mewujudkan Indonesia yang hebat. “Saya dukung yang muda, siapa saja dia,” tegasnya.

Terkait Cawapres Gibran Rakabuming Raka yang merupakan kandidat berusia muda, Luhut mengaku jika pemimpin muda bagus, maka perlu didorong. “Apa urusan saya sama Gibran?, tapi menurut saya kalau dia bagus, jangan kita bunuh dong, kita dorong,” tandasnya.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



News11 mins ago

Jika PDIP Usung Anies di Pilgub Jakarta, Begini Tanggapan Ahok

News23 mins ago

Rasio Utang RI Jadi 50%, ini Bantahan Tim Prabowo

Migas3 hours ago

Pertamina Salurkan 4.493 Hewan Kurban di Hari Idul Adha

News3 hours ago

KKP: Jumlah Penangkapan Kapal Ikan Asing Menurun, Ada Apa ini?

News3 hours ago

Modus Baru Judi Online Pakai Deposit Pulsa, Ini Langkah Menkominfo

News3 hours ago

Idul Adha 1445 H, Bamsoet Singgung Keteladanan Nabi Ibrahim

News9 hours ago

4 BUMN Masuk Daftar Top Forbes Global 2000, Apa Saja?

News9 hours ago

Banyak Masalah Selalu Berulang, DPR Akan Bentuk Pansus Haji

News10 hours ago

Mantan Penyidik KPK Yakin Harun Masiku Segera Tertangkap

Pangan13 hours ago

PTPN IV Regional III Distribusikan 20.000 Paket Daging Kurban di Hari Raya Idul Adha

Sportechment13 hours ago

Pelatih Belgia Ungkap Faktor Kalah dari Slovakia

Sportechment14 hours ago

N’Golo Kante Tampil Energik di Laga Prancis vs Austria Bikin Netizen Terkesima

Logistik18 hours ago

Layani Penumpang Lebih Prima, Pelni Prioritaskan ini

Logistik18 hours ago

PT Pos Indonesia: Mulai Selasa18 Juni, 2 Bansos ini Mulai Disalurkan

News22 hours ago

Selama Libur Idul Adha, SIM Mati Bisa Diperpanjang di Tanggal Ini

Sportechment22 hours ago

Fantastis! Jersey Tanda Tangan Ronaldo Dihargai Segini

Sportechment23 hours ago

Kylian Mbappe Kirim Pesan Menohok Terkait Pemilu Prancis

News23 hours ago

Pengajuan Guru Besarnya Dipersoalkan, Bamsoet: Ada Yang Ingin Jatuhkan Reputasi Saya

Keuangan23 hours ago

Berkat KUR BRI, Zialova Batik Jadi Produsen Fesyen Terkemuka

Sportechment23 hours ago

Tiket Laga Timnas U-16 Indonesia di Piala AFF U-16 2024 Telah Dibuka