Connect with us

Sportechment

Keren! Momen Raffi Ahmad Abadikan Pertemuan dengan Valentino Rossi

Hendi Firdaus

Published

on

Pasangan selebriti Raffi Ahmad dan Nagita Slavina mengalami momen bersejarah saat bertemu dengan legenda Moto GP, Valentino Rossi. Pertemuan ini berlangsung dalam acara peluncuran tim VR46 Racing Team milik Rossi.

Kedua selebriti Tanah Air itu terlihat begitu senang dan bahagia bisa berbincang dengan Valentino Rossi. Raffi Ahmad pun mengabadikan momen berharga tersebut di akun Instagram pribadinya.

Dalam beberapa foto, terlihat Rossi memeluk Nagita Slavina, menyiratkan keakraban di antara mereka. Reaksi Raffi Ahmad yang begitu bahagia juga turut menjadi sorotan.

“Hallooooo @valeyellow46 🇮🇹🇮🇩❤️🏆 The Legend !!!! We are very proud of indonesian brand become a part of motor sport history in the world !!!!,” tulis Raffi Ahmad di keterangan foto di Instagram miliknya.

Sebagai tamu terhormat dalam peluncuran tim VR46 Racing Team, Raffi Ahmad secara khusus diperkenalkan kepada Valentino Rossi dan penonton yang hadir. Presenter acara, Gianluca Gazzoli, menyampaikan profil singkat Raffi sebagai seorang influencer penting dari Indonesia.

“Kami memiliki tamu internasional, saya sangat terkejut dengan jumlah followersnya. Dia datang dari Indonesia, namanya Raffi Ahmad. Raffi senang bertemu Anda,” ujar Gianluca Gazzoli dalam siaran langsung di akun YouTube VR46 Racing Team.

Gazzoli juga menyoroti prestasi Raffi Ahmad dengan jumlah followers Instagram mencapai 75 juta, jumlah yang lebih banyak dari populasi Italia yang tidak mencapai 60 juta orang.

Sebagai informasi, Italia memiliki luas daratan 301.340 km persegi dengan perkiraan jumlah penduduk di bawah 60 juta orang pada tahun 2023.

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Monitor Saham BUMN



Telekomunikasi1 hour ago

Kolaborasi Strategis Telkomsat dan Starlink untuk Layanan Enterprise di Indonesia

Monitor4 hours ago

Puan Blak-blakan Soal Pertemuan dengan Jokowi, Ini yang Dibicarakan

Monitor4 hours ago

Politisi Harus Jadi Negarawan, Ara Minta Hal Ini Pada Anies dan Ganjar

Monitor5 hours ago

Soal Kuliah Disebut Tersier, Guspardi Gaus: Indonesia Bisa Raih Keemasannya, Asal….

Monitor5 hours ago

Indonesia Masuk 5 Besar Penyumbang Pelaut Dunia, Segini Jumlahnya

Ruang Sujud5 hours ago

Haedar Nashir: Prabowo Punya Komitmen Terhadap Kedaulatan Bangsa

Migas5 hours ago

Dukung KTT WWF di Bali, PLN Lakukan Langkah Ini

Ruang Sujud5 hours ago

Begini Harapan Besar Ketum PP. Muhammadiyah Kepada Prabowo Subianto

Monitor6 hours ago

Perkenalkan Prabowo ke Tamu WWF, Jokowi Bilang Begini

Sportechment6 hours ago

Timnas Irak Kirim Delegasi ke Jakarta Jelang Lawan Indonesia, Mau Apa?

Keuangan6 hours ago

Marketeers Youth Choice Award 2024: BNI Sabet 2 Penghargaan untuk Katogeri Ini

Sportechment9 hours ago

Ini Kado Perpisahan Juergen Klopp dari Liverpool

Sportechment10 hours ago

Hanya “Jagain” Trofi Liga Inggris, Pelatih Arsenal Buat Pengakuan Begini

Sportechment11 hours ago

Juarai Premier League, Manchester City Torehkan Rekor Sejarah Baru

Monitor11 hours ago

Jika Bergabung, Bamsoet: Kami Siapkan Red Carpet, Siapa Mereka?

Monitor11 hours ago

Di Sela-sela WWF di Bali, Menlu Retno Lakukan ini Untuk Palestina Merdeka

Monitor19 hours ago

PP Persis Apresiasi Kapolri: Humanis, Simpati dan Empati

Monitor21 hours ago

Mundur dari PBB, Yusril Persiapan Masuk Kabinet Prabowo?

Monitor23 hours ago

Perdagangan dengan Selandia Baru Optimis Capai Target, Ini Ekspor Utama RI

Monitor23 hours ago

Ekonomi Biru Penting Bagi Indonesia, Tapi Harus Perhatikan Hal Ini